Skip to main content

Category : Tag: Napi


Sambut Ramadan, 5 Napi Cukur Gundul

Para Napi atau tahanan di Lapas Kelas II B Tuban memiliki cara unik dalam menyambut Bulan Suci Ramadan 1440 Hijriyah. Mereka serempak cukur gundul, dengan niat membersihkan diri bagian rambut sebelum menjalankan puasa.

27 WBP Kelas II B Tuban Terima Sertifikat Kelulusan Ponpes

Sedikitnya terdapat 27 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Kelas II B Tuban menerima sertifikat kelulusan program pembinaan kepribadian agama Islam berbasis Pondok Pesantren (Ponpes) mini At-Taubah yang dilaksanakan di Lapas setempat.

Puluhan Napi Narkoba Ikuti Pembinaan Kewirausahaan

Sedikitnya terdapat 80 Narapidana (Napi) kasus narkoba di Lapas Kelas II B Tuban mengikuti kegiatan pembinaan dan fasilitas kewirausahaan pengelolaan manajemen UMK di lapas setempat, Rabu (13/3/2019).

Dinkoperindag Wacanakan Pelatihan Wirausaha untuk Napi

Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan (Dinkoperindag) ingin memberikan pelatihan kepada mantan Narapidana. Program ini bisa terlaksana tentunya ketika bekerja sama dengan pihak Lembaga Pemasyarakatan (Lapas).

Peredaran Pil Double L di Dalam Lapas

23 Narapidana dan Petugas Lapas Tuban Jalani Tes Urin

Sebanyak 23 Nara Pidana (Napi) dan petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Tuban menjalani rangkaian kegiatan Tes Urin yang dilakukan petugas lapas di aula lapas setempat, Kamis (27/9/2018).

Jenguk Napi, Seorang Ibu Ketahuan Sembunyikan HP di BH

Momen idul fitri kerap dimanfaatkan keluarga, saudara ataupun teman untuk saling berkunjung satu sama lain. Termasuk berkunjung kepada Narapidana yang menghuni Lembaga Permasyarakatan (Lapas).

Dua Napi Lapas IIB Tuban Kabur

Dua Napi Kabur Diduga Masih di Tuban

Kaburnya dua Narapidana (Napi) Lapas IIB Tuban, Minggu kemarin diprediksi belum jauh dari Kabupaten Tuban. Bahkan dimungkinkan, dua napi masih berada di sekitar kota.

Napi Lapas IIB Tuban Kabur

Kalapas Beber Foto Dua Napi Kabur

Kalapas IIB Tuban, Danang Yudiawan, akhirnya beberkan foto dua Narapidana yang kabur. Dua Napi yang kabur yaitu bernama Dzulkifli bin Firdaus (22), warga Desa Payaman, Kecamatan Solokuro, Kabupaten Lamongan dan Zainudin (29), warga Desa Karangasem, Kecamatan Sedan, Kabupaten Rembang.