Skip to main content

Category : Tag: Naker


Begini Komentar Anggota Komisi VII DPR Tentang Pertamina

Anggota Komisi VII DPR Bara Hasibuan mengatakan, Pertamina tidak berkewajiban memberi pelatihan kepada sumber daya manusia (SDM) lokal. Bisa saja BUMN tersebut berkonsentrasi pada tenaga-tenaga di luar daerah yang lebih siap pakai.

Sambut Kilang, Tuban Siapkan Tenaga Las hingga Wirausaha

Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) dan Naker Pemkab Tuban, bekerja sama dengan Balai Latihan Kerja (BLK) Provinsi Jawa Timur, memberikan pembinaan dan pelatihan keterampilan kerja pada 32 peserta dari lulusan SMA dan SMK selama dua bulan untuk keterampilan Las 1G-3G, yang medaftar pada dinas terkait.

Pertamina Libatkan 111 Warga di Awal Proyek Kilang

PT Pertamina (Persero) melibatkan 111 warga Kecamatan Jenu di proyek awal Kilang Tuban, Jawa Timur. Rinciannya 35 orang langsung terlibat di pemerataan lahan di lahan KLHK, dan 76 orang dilatih di UPT Balai Latihan Kerja (BLK) Tuban.

Socorejo dan Temaji, Kompak Absen Mediasi Rekrutmen Naker

Kepala Desa Socorejo dan Temaji, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban beserta Karang Taruna sepakat untuk tidak menghadiri mediasi rekrutmen tenaga kerja (Naker) outsourcing PT Industri Kemasan Semen Gresik (IKSG) pada Selasa (18/12/2018) pukul 10.00 Wib di gedung auditorium lantai 1 Ruang Sinabung PT Semen Indonesia (Persero) Tbk pabrik Tuban, Jawa Timur.

Disederhanakan, Aturan Naker Asing Migas Dipangkas

 Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) telah mencabut 11 peraturan di sektor minyak dan gas bumi (migas). Salah satu aturan yang hilang adalah Peraturan Menteri (Permen) 31/2013 tentang Penggunaan Tenaga Kerja Asing dan Pembinaan Tenaga Kerja Indonesia.

Pagi ini, Menaker Hanif Kunjungi Tuban

 Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Hanif Dhakiri dijadwalkan tiba di Kabupaten Tuban, Sabtu (5/8/2017). Rencananya kedatangan mantan Wakil Ketua Umum Dewan Koordinasi Nasional gerakan Pemuda Partai Kebangkitan Bangsa (DKN Garda Bangsa) itu untuk mengisi seminar Nasional di Kecamatan Plumpang.

Mogok Kerja, Ini Tuntutan Karyawan GCI

Aksi mogok kerja dengan menduduki kantor Geo Cepu Indonesia (GCI) di wilayah Distrik Satu Kawengan, Banyuurip, Senori oleh para pekerja, berlangsung damai. Aksi yang berlangsung selama dua hari itu, menuntut haknya sebagai buruh setelah kewajiban mereka lakukan.

Ini Langkah Pemkab Antisipasi TKA Ilegal

Guna mengatisipasi masuknya Tenaga Kerja Atau (TKA) illegal, Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Perijinan Satu Pintu dan Tenaga Kerja, Kabupaten Tuban kian melakukan pengawasan dan pemantauan data.