Skip to main content

Category : Tag: Juru


Jurug Siaga Merah, Bojonegoro Siap-Siap Banjir

Hujan lebat di wilayah hulu Bengawan Solo membuat kenaikan signifikan Tinggi Muka Air (TMA) di beberapa kabupaten. Bahkan, di papan duga Jurug sudah ditetapkan Siaga Merah saat ini dan di Dungus, Kabupaten Ngawi, sudah Siaga Kuning. Diprediksi, air akan sampai di Kabupaten Bojonegoro siang atau sore nanti, Kamis (2/3/2017).

Pertamina EP Asset 4 Terima PKL Siswa SMKN 5 Bojonegoro

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 5 Bojonegoro merupakan satu-satunya sekolah negeri yang ada di Jawa Timur yang memiliki Jurusan Teknik Pemboran Minyak dan Gas Bumi (TPMG). Berdiri sejak 2015 lalu, kini SMKN 5 sudah mempunyai dua angkatan yakni kelas X dan XI, yang mana siswa kelas XI diwajibkan melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL) untuk mengaplikasikan ilmu yang telah didapat selama di bangku sekolah.

16 Jurusan di Unirow Ikuti Kuliah Sinergi Energi

Ratusan mahasiswa dari 16 jurusan di Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban mengikuti kuliah umum bertema Sinergi Energi, yang diadakan bersama Lapangan Minyak dan Gas Bumi (Migas) Blok Cepu, Exxon Mobil Cepu Limited (EMCL), Kamis (13/10/2016).

Panen Tembakau Berkurang, Buruh Petik Meradang

Memasuki masa petik daun tembakau, hasil panen tembakau di daerah Plunten, Binangun, Kecamatan Singgahan, menurun dibanding panen tahun lalu. Iklim yang tidak stabil menyebabkan beberapa tanaman tembako mati sebelum bisa dipetik daunnya.

Dua Hal Sakral dari Pemandian Bektiharjo Menurut Juru Kunci

Pemandian Bektiharjo selama ini dikenal akan keberadaan monyetnya. Namun, perlu diketahui blokers terdapat juga dua hal yang menurut juru kunci pemandian Bektiharjo, Hartono (62), yang dapat dikatakan sakral.