Ditinggal Pensiun, 836 Jabatan ASN Tuban Kosong
Pemkab Tuban tengah melakukan pendataan aparatur untuk menghadapi masa purna tugas 836 PNS pada 2025-2026.
Pemkab Tuban tengah melakukan pendataan aparatur untuk menghadapi masa purna tugas 836 PNS pada 2025-2026.
Sebanyak 302 Kepala Desa di Kabupaten Tuban menerima Surat Keputusan Pengukuhan Perpanjangan Masa Jabatan dari Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky, SE, pada Kamis (20/06/2024).
Pemerintah Kabupaten Tuban masih menunggu aturan teknis terkait perpanjangan masa jabatan kepala desa (Kades).
Direktorat Jenderal Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan (Ditjen GTK), Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) telah membuka pendaftaran Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan Tahun 2024.
Pemerintah Republik Indonesia melalui Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) membuka kembali Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan Tahun 2024.
DPR RI telah mengesahkan Rancangan Undang-Undang Tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa menjadi Undang-Undang (UU) dalam Rapat Paripurna ke-14 Masa Persidangan IV Tahun Sidang 2023-2024 pada tanggal 28 Maret 2024, di lokasi gedung Nusantara II, Senayan, Jakarta.
Badan Legislasi (Baleg) DPR RI telah menerima aspirasi Asosiasi Kepala Desa dan Perangkat Desa yang menginginkan adanya revisi UU Desa.
Dua pejabat di Jabatan Fungsional Tertentu (JFT) dari kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban menjadi peserta terbaik dalam Pelatihan KTI (Karya Tulis Ilmiah) bagi Jabatan Fungsional Tertentu (JFT).
Perubahan masa jabatan kepala desa dari enam tahun menjadi sembilan tahun didukung oleh Ketua Fraksi Gerindra DPRD jatim, M Fawait. Dukungan tersebut tak lain untuk pembangunan desa yang lebih optimal dan kecenderungan polarisasi yang memecah masyarakat, khususnya di desa.
Rancangan revisi Peraturan Menteri PANRB No. 13/2019 tentang Pengusulan, Penetapan, dan Pembinaan Jabatan Fungsional PNS mulai diuji publik oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), Jumat (15/7/2022).