Skip to main content

Category : Tag: Jabatan


Sejumlah Perwira Polres Tuban Dimutasi

Sejumlah perwira Polres Tuban dimutasi. Mutasi jabatan sejumlah perwira itu tertuang dalam Keputusan Kapolda Jatim : KEP/541/II/2021 tanggal 26 Februari 2021 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan jabatan di lingkungan Polda Jatim.

Telat, Jabatan Wakil Ketua DPRD Tak Bisa Diproses

Proses pengisian jabatan Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban yang menjadi jatah Partai Golkar sudah tidak dapat diproses. Hal itu dikarenakan batas pengusulan jabatan dinilai sudah telat.

Pemkab Tuban Sambut 2019 dengan Mutasi 153 Pejabat

Awal Tahun 2019, sebanyak 153 pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Administrator Pengawas dan Jabatan Fungsional (Eslon II, III dan IV) di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban dimutasi.

Hingga Kini, Kekosongan Sekdes Lajo Kidul Belum Terisi

Satu dari 418 lowongan perangkat desa di Tuban sampai saat ini belum terisi. Hal itu terjadi lantaran ada dugaan kecurangan dalam pengisian lowongan pengisian perangkat yang digelar pada Selasa (12/12/2017) silam itu.  

Jabatan Eselon IVa Pemkab Masih Kosong

Pelantikan sejumlah pejabat eselon III dan IV di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban telah dilakukan. Namun demikian masih terdapat jabatan kosong khususnya eselon IVa.

Danramil Bancar Lepas Jabatan

Komandan Koramil (Danramil) Bancar, Kapten Armed Abdul Ghofar resmi melepas jabatannya sebagai Danramil 0811/12, digantikan Kapten Inf Sunaryo.