Skip to main content

Category : Tag: Gua


Berkunjung ke Dunia Kelelawar Gua Ngerong Tuban

Pengunjung setia Gua Ngerong, Melly Wulandari, membagikan kesan menyenangkan tentang tempat ini. Meskipun area gua tidak begitu luas, Melly menyebutnya sangat bagus, Minggu (14/4/2024).

Doa Rasulullah untuk Mengusir Jin

Jin merupakan salah satu makhluk gaib yang diciptakan Allah untuk menjalani kehidupan di muka bumi. Walaupun hidup dalam dimensi yang berbeda dengan manusia, terkadang ada saja jin yang “merangsek” masuk dalam kehidupan manusia. Akibatnya, kadang ditemukan ada rumah, kantor, atau tempat lain yang dihuni dan diganggu oleh makhluk supranatural tersebut.

Mahipal Datangkan Instruktur Penyelaman Gua Asal Prancis ke Tuban

Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Mahasiswa Pecinta Alam (Mahipal) Universitas PGRI Rongolawe (Unirow) Tuban menjadi fasilitator program Forum Group Discution Speleo Talk dengan menghadirkan narasumber Instructur Cave Diving Internasional bernama Robin Cuesta dari Prancis.

Birunya Air Sungai Gua Bawah Tanah di Tuban Masuk Kawasan Lindung Resapan Air

Dalam rencana pola ruang Kabupaten Tuban, Desa Jadi, Kecamatan Semanding termasuk dalam kawasan hutan produksi, tegalan dan pemukiman perdesaan. Dalam Tata Ruang tersebut, lokasi penemuan goa di Desa Jadi termasuk dalam rencana kawasan lindung resapan air karena merupakan kawasan karst.