Skip to main content

Category : Tag: Es


Kunjungan Wapres ke Tuban

Kunjungan Wapres JK Diajukan Lebih Pagi

Wakil Presiden Republik Indonesia (RI) Jusuf Kalla (JK), akan berkunjung ke Kabupaten Tuban lebih cepat dari jadwal sebelumnya.

Warga Boikot PT Semen Indonesia

Upaya Terus Dilakukan SI Terkait Pemboikotan Warga

Setelah warga Desa Gaji, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban atau Forum Masyarakat Gaji melakukan aksi pemboikotan dengan pemasangan spanduk yang berisikan penolakan terhadap segala aktivitas PT. Semen Indonesia (SI) di tanah desa setempat, Jumat (25/12/2015), berbagai upaya dilakukan pihak terkait.

Warga Boikot PT Semen Indonesia

Warga Gaji Tolak Aktifitas PT.Semen Indonesia

Jumat (25/12/2015) pukul 14.00 WIB pemboikotan warga Desa Gaji, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban terhadap PT. Semen Indonesia (Persero) Tbk, kembali digelar. Kali ini pemboikotan digelar dengan aksi pemasangan spanduk yang intinya berisikan penolakan segala bentuk aktifitas PT Semen Indonesia di tanah Desa Gaji.

BUMDes Banyuurip Lebih Berdaya Saing dan Produktif

Badan Usaha Milik Desa (BUMDes), merupakan salah satu gerakan untuk membangun dan memberdayakan<br />masyarakat desa. Berbagai kegiatan ekonomi nantinya bisa dikembangkan dan dikemas denga BUMDes tersebut. Namun sangat jarang sekali BUMDes yang bisa dikatakan aktif apalagi bisa berkembang lebih baik lagi.

Wapres Jusuf Kalla Rencanakan Kunjungan ke TPPI Tuban

Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia, Jusuf Kalla (JK), berencana mengunjungi kilang minyak PT Trans Pacific Petrochemical Indotama (PT TPPI) yang ada di Desa Remen, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.

Demo Pasca Pilkada

TOSC Tegaskan Tidak Terlibat Demo

Salah satu klub vespa di Tuban, Tuban Ono Scooter (TOSc), menegaskan kelompoknya tidak ikut terlibat di aksi demo yang digelar pada Kamis 17 Desember 2015 lalu

Polres Siagakan Personel untuk Pengamanan Natal

Untuk menciptakan suasana kondusif pada perayaan Natal, jajaran Polres Tuban melakukan pengamanan dengan menyiagakan personel di beberapa titik di tempat peribadatan dan tempat rawan kejahatan. Operasi pengamanan Natal ini dilakukan di 12 Gereja di Kota Tuban dan enam titik pos pengamanan dan pos pelayanan (Pospam-Posyan) yang nantinya akan memantau kondisi di lapangan jika terdapat indikasi yang mencurigakan.

Pantai Cemara Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu

Libur Panjang, Wisata Pantai Cemara Ramai Pengunjung

Hari libur panjang sekolah, natal dan tahun baru membuat pantai cemara yang berada di Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu dipadati pengunjung. Kebanyakan pengunjung berasal dari berbagai kota di luar Kabupaten Tuban, Kamis (24/12/2015).

Membuang Sampah Sembarangan

Warga Margorejo Mengeluh, Sampah Menumpuk di Pinggir Jalan

Berbeda dengan warga Desa Banyu Urip, Kecamatan Senori yang mendirikan bank sampah agar lingkungan menjadi bersih dan mempunyai nilai tambah. Pengguna jalan serta warga Desa Margorejo mengeluhkan dengan adanya banyak sampah yang berada di pinggir jalan raya Desa Margorejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, Rabu (23/12/2015).