Skip to main content

Category : Tag: Dvi


Dua Kapal Tabrakan di Laut Utara

Pencarian 12 ABK Hari Ketiga Nihil

Pencarian korban ABK KM Mulya Sejati dihari ketiga tidak membuahkan hasil alias nihil. Pencarian yang dilakukan, Minggu (21/11/2016) itu dimulai dari pukul 08.00 WIB, dengan menggunakan dua kapal yaitu Kapal KN SAR Surabaya dan kapal KN Grantin dari Kesatuan Penjaga Laut dan Pantai (KPLP).

Dua Kapal Tabrakan di Laut Utara

Lagi, DVI Berhasil Identifikasi 2 Jenazah

Dua dari tiga jenazah korban kecelakaan laut kapal berbendera Vietnam, MV Thyson 4 dengan Kapal Motor (KM) Mulya Sejati di perairan laut utara Jawa yang berada di kamar jenazah RSUD Dr. R. Koesma Tuban akhirnya berhasil diidentivikasi petugas.

Dua Kapal Tabrakan di Laut Utara

Tunggu Kabar Korban, Keluarga Berharap Cemas

Keluarga korban ABK Kapal Motor (KM) Mulya Sejati yang hingga kini belum ditemukan, masih terus menunggu perkembangan informasi dari tim Disaster Victim Identifikasi (DVI) Polda Jatim.

Dua Kapal Tabrakan di Laut Utara

Sudah Ada 4 Keluarga Korban Lapor DVI

Keluarga korban kecelakaan laut antara Kapal Motor (KM) Mulya Sejati dengan Kapal Vietnam MV Thyson 4, mendatangi Posko Ante Mortem Disaster Victim Identifikasi (DVI) Polda Jatim, di Trans Pasific Petrochemical Indotama (TPPI) Kecamatan Jenu, Tuban, Senin (21/11/16).

Dua Kapal Tabrakan di Laut Utara

DVI Belum Bisa Pastikan Identitas 3 Jenazah

Tiga Jenazah Korban kecelakaan laut yang melibatkan Kapal Vietnam MV Tayson 4 dengan Kapal Motor (KM) Mulya Sejati, ditemukan Basarnas Minggu (21/11/16) siang. Namun setelah ditemukan, hingga kini identitas ketiganya belum diketahui.

Dua Kapal Tabrakan di Laut Utara

Hari Ketiga, Pencarian Masih di Sekitar Bangkai Kapal

Pencarian korban kapal nelayan tradisional KM Mulya Sejati masih terus dilakukan hingga hari ini, Senin (21/11/16). Tim Basarnas beserta BPBD Kabupaten Tuban melakukan penyisiran 12 korban yang masih belum diketemukan akibat kecelakaan laut tersebut.