Skip to main content

Category : Tag: C


Identitas Korban Tewas Kecelakaan di Tuban-Bulu Akhirnya Diketahui

Petugas kepolisian dari unit Laka Satlantas Polres Tuban berhasil mengidentifikasi jenazah korban kecelakaan motor di Jalan umum Tuban-Bulu Km 25-26, turut Dusun Ketapang, Desa Glondonggede, Kecamatan Tambakboyo, Tuban, Kamis (5/10/2017) siang tadi.<br />&nbsp;

Tak Hati-hati Saat Berkendara, Dua Nyawa Melayang

Karena kurang hati-hati, dua kendaraan bermotor terlibak kecelakaan. Akibatnya dua orang meninggal dunia di tempat kejadian perkara (TKP) di Jalan umum Tuban-Bulu Km 25-26, turut Dusun Ketapang Desa Glondonggede, Kecamatan Tambakboyo, Tuban, Kamis (5/10/2017).

Hari Ini, Giliran SMAN 1 Soko Terima Sarana-Prasarana CSR ExxonMobil

Hari ini, Rabu (4/10/2017) Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1 Soko menerima pengembangan sarana dan prasarana sekolah dari program Corporate Social Responsibility (CSR) ExxonMobil yang bekerjasama dengan Putera Sampoerna Foundation School Development Outreach (PSF SDO).

Polres Himbau Waspada Saat Meninggalkan Rumah

Kepolisian Polres Tuban mengimbau kepada pemilik rumah agar tidak sembarangan saat meninggalkan kediamannya.<br /><br />Hal itu dilakukan setelah adanya 16 kasus pencurian yang dilakukan oleh 14 pelaku tindak kriminal, yang melancarkan aksinya di kawasan perumahan, beberapa hari terakhir.

Dara 17 Tahun Tewas, Setelah Motor Dihantam Ertiga

Oleng ke kanan, sebuah kendaraan MPV Suzuki Ertiga bernomor pilisi S-1766-C menabrak motor di depannya. Sehingga terjadi kecelakaan lalu lintas yang menewaskan dara 17 tahun, Selasa (3/10/2017), petang pukul 20.00 WIB.

ExxonMobil Serahkan CSR Pendidikan untuk SMPN 1 Palang

Siang ini, Selasa (3/10/2017), ExxonMobil melaksanakan serah terima bantuan perbaikan sarana prasarana sekolah SMPN 1 Palang kepada Bupati Tuban, H. Fathul Huda. Program tersebut merupakan bagian dari tanggung jawab sosial perusahaan atau CSR yang dilakukan di 12 sekolah di Kabupaten Tuban dan Bojonegoro.

Disdukcapil Tuban Kembali Dapat Tambahan 4.000 Blangko

Selasa (26/9/2017) Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Tuban kembali mendapatkan kiriman blangko Kartu Tanda Penduduk Elektronik (E-KTP) dari Pemerintah Pusat sebanyak 4.000 blangko.

Belasan Pelaku Pencurian Dibekuk Petugas

Polres Tuban, Jawa Timur membekuk 14 pelaku pencurian di wilayah hukum Polres setempat. Penanganan terhadap pelaku kriminal tersebut merupakan buah hasil dari operasi sikat Semeru, yang diselenggarakan mulai 18 sampai 29 September 2017.