Dikepung, Pelaku Pencurian Menghilang
Warga Desa Bejagung, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, geger karena berupaya mengepung seorang maling yang diduga masuk di salah satu rumah di desa setempat malam tadi.
Warga Desa Bejagung, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, geger karena berupaya mengepung seorang maling yang diduga masuk di salah satu rumah di desa setempat malam tadi.
Dalam sosialisasi yang dilakukan Perusahaan Daerah (PD) Aneka Tambang, tentang pengelolaan sumur tua di Dusun Gegunung, Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, warga setempat berharap agar lebih mengutamakan warga lokal dalam kegiatan penambangan yang akan dilakukan.
Perusahaan Daerah (PD) Aneka Tambang, sedang menggelar sosialisasi pengelolaan sumur tua di Dusun Gegunung, Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, yang bertempat di pendopo Kecamatan Singgahan. Senin (11/4/2016).
Puluhan pemuda anggota Karang Taruna Kabupaten Tuban, berangkat ke Desa Semen, Kecamatan Gandusari, Kabupaten Blitar, sejak Jum'at (8/4/2016) sampai Minggu (10/4/2016) besok.
Pada umumnya persawahan yang berada di kawasan Kecamatan Montong bisa ditanami padi hingga dua sampai tiga kali. Namun kali ini berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, banyak para petani Desa Talang Kembar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, Jumat (8/4/2016), melakukan tanam kedua dengan menanam jagung.
Hasil panen jagung para petani yang berada di Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban dirasa mengalami penurunan. Hal itu disebabkan karena cuaca buruk.
Problem sampah Desa Karangagung, Kecamatan Palang menjadi perhatian Indonesian Society for Social Transformation (INSIST), Yogyakarta. Dengan prakarsa ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) dan Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKKK Migas), sedikitnya 12 komposter dibagikan kepada sejumlah lembaga pendidikan di lingkup masyarakat Karangagung, hal itu sebagai uji coba pengelolaan sampah organik.
Penurunan hasil panen jagung hingga 40 persen saat ini dialami oleh para petani yang berada di Desa Jarorejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban.
Kecelakaan beruntun terjadi di Jalur Pantura, tepatnya di Jalan Hos Cokroaminoto, Kabupaten Tuban, siang ini, Kamis (24/3/2016).
Minuman keras jenis arak memang terkesan sulit untuk diberantas di Kabupaten Tuban. Faktor yang sudah melekat layaknya sebagai budaya tersebut yang membuat peredaran ataupun produksi arak di Bumi Wali ini tak kunjung bisa diberantas secara menyeluruh. Ibarat peribahasa, satu tumbang maka akan tumbuh yang lain lagi, hal itulah yang menjadi momok dalam pemberantasan minuman berkadar alkohol tinggi tersebut di Kabupaten Tuban.