Skip to main content

Category : Search: Tuban


Terungkap, Mayat Pria Terapung di Kali Kening Warga Rembang

Sesosok jasad yang ditemukan di bantaran Sungai Kening Desa Kebonharjo, Jatirogo, Tuban, Jawa Timur mulai diketahui identitasnya. Jenazah atas nama Slamet (32) itu ditemukan sekitar pukul 05.30 WIB. Temuan tersebut langsung mengegerkan warga yang sedang beraktivitas di sekitar Kali Kening sejak pagi.

Cuaca Ekstrem, Berikut Wilayah Tuban yang Rawan Bencana

 Perbedaan tekanan dan akumulasi uap air di utara Pantura Jawa, menyebabkan arah angin menuju barat daya-selatan. Hal imi menyebabkan potensi bencana alam di wilayah Kabupaten Tuban yang patut diwaspadai.

Wabup: Perlu Koperasi untuk Tingkatkan Kesejahteraan Nelayan

Saat ini kehidupan para nelayan Tuban dinilai masih kurang sejahtera. Karena itu, pihak Pemerintah Kabupaten (Pemkab) berusaha memberikan solusi agar masyarakat yang menggantungkan hidupnya di laut itu taraf hidupnya meningkat.

Koramil Berikan Pembekalan PBB SMAN 1 Kerek

Sekitar 248 siswa-siswi kelas XI dan XII Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1 Kerek mengikuti latihan baris-barbaris di lapangan Desa Jarorejo, kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, Rabu (20/7/2016).

Masih Potensi Bencana, BPBD Minta Waspada

Kondisi alam di Kabupaten Tuban di sekitarnya belakangan ini terjadi perbedaan tekanan uap air. Hal itu sesuai dengan prakiraan cuaca yang diterima oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pemkab Tuban. Oleh karena, BPBD mengajak dan mengimbau masyarakat mewaspadai bersama potensi bencana alam.

Mulai Besok, Rute Baru di Jalan Basra

Arus lalu lintas di Jalan Basuki Rahmat (Basra) akan kembali direkayasa. Jalur terpadat di Kabupaten Tuban tersebut, akan diuji coba untuk rute lalu lintas satu arah mulai besok, Kamis (21/7/2016).

Desa Tawaran, Kenduruan Bag.1 (Corak Bumi Wali-9)

Tape Berbalut Daun Ploso di Ujung Barat

Ada yang mengenal makanan tape ketan? Ya. Makanan berbahan dasar beras ketan fermentasi ini merupakan salah satu sajian kuliner Nusantara. Di Kabupaten Tuban, ada jajanan tape yang dibungkus dengan daun ploso, atau daun yang biasa disebut Palasa, yakni sejenis pohon dengan nama latin <em> butea monosperma</em>.

Mayat di Kali Kening Gegerkan Warga Jatirogo

Warga Dusun Suwedang, Desa Kebonharjo, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban digegerkan sosok mayat pria di Sungai Kening, Rabu pagi (20/7/2016). Kondisi mayat tersebut cukup mengenaskan.

Mengenaskan, Usai Disruduk, Tergelentang Dihantam Tronton

Kecelakaan mengenaskan terjadi pada kendaraan Bus Madukismo, Jurusan Madura-Jakarta, Selasa (19/7/2016) pukul 20.30 WIB. Kejadian nahas tersebut terjadi di jalan umum Tuban-Bancar kawasan Hutan Jati Peteng KM 17-18 Desa Sumurgeneng Kecamatan Jenu Kabupaten Tuban.

Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI)

Berikut Starategi Ketua PPNI Tingkatkan Kuailitas Perawat

Kualitas tenaga perawat dalam menjalankan tugasnya dewasa ini dituntut melakukan terbaik. Menjawab hal tersebut, Ketua PPNI DPD Kabupaten Tuban, Miftahul Munir menyiapkan beberapa strategi.