Skip to main content

Category : Pendidikan & Kesehatan


Salah Pengolahan, Kentang Goreng Bisa Hasilkan Zat Berbahaya

FDA menerangkan, kentang goreng yang digoreng terlalu kering atau garing, sangat mungkin mengandung akrilamida dalam jumlah banyak. Akrilamida sendiri merupakan zat kimia yang telah ditemukan menyebabkan kanker pada hewan.

Darurat Narkoba, Kurikulum P4GN Terintegrasi Diterapkan

Peredaran dan pengguna obat terlarang khususnya narkoba kian marak terjadi. Dari tingkat lokal bahkan nasional. Oleh sebab itu, pada jenjang sekolah menengah diterapkan Kurikulum Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN).

Yang Perlu Diperhatikan saat Memilih Pakaian Bayi

Bayi memiliki lapisan kulit yang lebih tipis 20-30 persen dibanding orang dewasa. Tak heran jika kulit bayi dikatakan lebih sensitif. Untuk itu, orangtua juga perlu memerhatikan pakaian yang digunakan bayi. Selain nyaman, pakaian bayi juga harus aman. 

Tidak Semua Sekolah Laksanakan UNBK

Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) merupakan suatu inovasi baru dalam dunia pendidikan di Indonesia. Dimulai sejak tahun 2014 untuk dilakukan bagi siswa yang berada diluar Negeri hingga pada tahun 2015 mulai dilaksanakan secara bertahap di dalam Negeri. Pada tahun 2016 ini hampir semua kabupaten atau kota melaksanakan ujian berbasis tekonologi tersebut. Namun perlu diketahui bahwa dalam pelaksanaan UNBK tersebut memerlukan dana yang tidak sedikit sehingga tidak semua sekolah bisa melaksanakannya.  

Ujian Nasional 2016

Siswa yang Terjerat Hukum Bisa Ikuti Ujian Nasional

Siswa yang terjerat masalah hukum masih diperbolehkan untuk mengikuti ujian nasional pada tahun 2016, hal tersebut sempat membuat masyarakat bertanya terkait status siswa yang menyandang kasus pidana tersebut.

PAUD Mutiara Rengel Tempati Gedung Baru

Warga Desa Rengel saat ini resmi menempati gedung baru Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Mutiara. Dimana sebelumnya, proses belajar mengajar berlangsung di gedung PKK Desa/Kecamatan Rengel.