Skip to main content

Category : Headline


Akhirnya PPP Usung Setia-Negara

Akhirnya Partai Persatuan Pembangunan (PPP) menjatuhkan pilihan ke pasangan Setiajit - Armaya Mangkunegara (Setia-Negara). Sebelumnya tersiar kabar partai politik berlambang Kakbah ini akan berpaling dari pasangan Setia-Negara.

Stickle SMAN 1 Tuban Juarai Kompetisi Student Company Regional EMCL

Operator Blok Cepu, ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) berkolaborasi dengan Prestasi Junior Gemilang Indonesia menggelar kompetisi kewirausahaan bagi siswa-siswi sekolah menengah atas dan kejuruan (SMA/SMK) di regional Blora, Bojonegoro dan Tuban, Minggu (30/8/2020).

Waspada Corona, Jangan Panik

26 Kasus Positif Baru, Sumber Penularan Sulit Dideteksi

Status zona merah penyebaran Covid-19 yang disandang Kabupaten Tuban sepertinya masih akan bertahan untuk beberapa waktu ke depan, menyusul pertambahan pasien terkonfirmasi positif yang cukup tinggi hari ini.