Skip to main content

Category : Tag: V


#blokTuban TV

Siswa SD dan MI di Tuban Belajar Kerajinan Bambu ke Desa Kebomlati Tuban

Ratusan siswa siswi Taman Kanak-kanak (TK) di Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban diperkenalkan dengan berbagai jenis kerajinan bambu seperti kipas yang terbuat dari bambu (ilir) serta kukusan, yang nantinya digunakan sebagai media menggambar dan mewarnai.

Vaksinasi Covid-19 di Desa Mojomalang Tuban Terus Berjalan

Guna mencegah penyebaran Covid-19, program vaksinasi terus digalakkan di Kabupaten Tuban. Kali ini menyasar masyarakat di Wilayah Kecamatan Parengan. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa Koramil 0811/18 Parengan, Sertu Saryono bersama anggota polsek Kepil melaksanakan pemantauan dan pendampingan vaksinasi Covid-19, kepada masyarakat setempat yang berlokasi di Balai Desa Mojomalang.

Blok Tuban TV

Wisata Susur Sungai Baru Si Lowo Tuban

Saat berkunjung ke Wisata Sendang Silowo, yang berada di Desa Mandirejo, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban. Ada makanan khas di desa setempat yang wajib untuk dicicipi, yaitu bubur sagu. Makanan berbahan utama tepung sagu, yang dipetik Langsung dari perkebunan sagu setempat.