Skip to main content

Category : Tag: Ti


Kembangkan Usaha, Pasang Strategi Manajemen Jitu

Seiring perkembangan jaman dan teknologi tidak selalu hal-hal yang bersifat tradisional dilupakan atau di tinggalkan. Misalnya saja dalam hal makanan. Akhir-akhir ini berbagai makanan tradisional kembali menjadi barang yang dicari.

Sering Bermasalah, Kepercayaan Warga Sekitar Perusahaan Kepada Pemkab Rendah

Kepercayaan masyarakat yang berada di lingkungan perusahaan kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban sangat lemah. Sebabnya, karena Pemkab dinilai masih belum bisa melakukan advokasi dan pendampingan optimal mengenai permasalahan yang terjadi antara perusahaan dengan warga ring 1.

Bupati: PR Pemkab Masih Banyak yang Belum Selesai

Pekerjaan Rumah (PR) Pemerintah Kabupaten Tuban masih banyak yang terbengkalai di periode pertama tahun 2011-2016. Kesenjangan sosial masih terjadi di Kabupaten yang berjuluk Bumi Wali ini.

Museum Kambang Putih Terbaik Ketiga di Jawa Timur

 Pengelolaan Museum Kambang Putih Tuban di bawah Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Dikpora) sempat meraih penghargaan sebagai Museum Daerah Terbaik nomor tiga di Provinsi Jawa Timur.

Destinasi Wisata Bektiharjo

Pendapatan dari Pengunjung Dewasa Capai Rp 122 juta

Pengunjung destinasi wisata Pemandian Bektiharjo di Desa Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban kategori dewasa selama pertengahan 2016 menyumbang pendapatan daerah sekitar Rp 122 juta.

Petugas Pos Pantau Jatirogo Berlakukan Sistem Buka Tutup

Petugas Pos Pantau Ops Ramadniya Semeru 2016 Jatirogo, Polres Tuban memberlakukan sistem buka tutup arus lalu lintas di simpang 4 lampu lalulintas Jatirogo. Langkah ini diberlakukan demi mengurai antrean kendaraan yang masuk dari Jawa Tengah.

Wisata Kambang Putih Tuban Park (KPTP)

20 Wahana Siap Manjakan Pengunjung

Sebanyak 20 wahana siap memanjakan pengunjung tempat wisata Kambang Putih Tuban Park (KPTP).