Skip to main content

Category : Tag: Tenun


Dua dari Enam Desa Devisa Jawa Timur Ada di Tuban

Masyarakat di Kabupaten Tuban harus berbangga diri karena dari enam desa devisa milik Jawa Timur dua diantaranya berada di Tuban. Desa yang dimaksud yaitu, Desa Margorejo dan Desa Kedungrejo Kecamatan Kerek sebagai pusat produksi Batik dan Tenun Gedog.

Batik Tenun Gedok di Kerek

Pengrajin Cuti, Siasati Perbanyak Stok Saat Produksi

Produksi Batik Tenun Gedog di wilayah Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, mulai awal tahun 2017 hingga saat ini mengalami penurunan produksi. Hal itu diungkapkan oleh pemilik Sanggar Batik Tenun Gedog Sekar Ayu di Desa Kedungrejo.

Pengusaha Batik Tenun Gedog Kirim Produksinya Hingga Bali

Pemasaran atau pengiriman Batik Tenun Gedog, yang diproduksi oleh salah satu prngusaha Batik Tenun Gedog yang berada di Dusun Kajoran, Desa Margorejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban telah menembus luar pulau.

Kunjungan Dekranas Pusat ke Kerek

Dekranas Upayakan Tidak Impor Kapas untuk Kain Tenun

Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) Pusat, yang melakukan survei dalam rangka pembinaan dan pengembangan tenun di Tuban mengaku akan berusaha membangkitkan lagi pemakaian kapas sebagai bahan utama mumbuat kain tenun.

Dekranas Pusat Survei Awal Pembinaan Tenun Tuban

Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) Pusat didampingi dengan Tim Dewan Kerajinan Daerah dan Dinas Koperasi dan Perdagangan Kabupaten Tuban melakukan survei awal kerajinan tenun di Desa Margorejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban.

Pemdes Kedungrejo Berharap, Tenun Dan Batik Tetap Lestari

Beberapa Pengrajin Kain Tenun Gedog Tradisional dan&nbsp;Pengrajin Batik Tenun Gedog di Desa Kedungrejo, Kecamatan Kerek,&nbsp;Kabupaten Tuban masih terus melakukan aktifitasnya, tak sedikit warga&nbsp;yang menjadi pengrajin tersebut adalah usia lanjut. Mereka membatik<br />dan menenun karena memang dari dulu itu pekerjaannya dan ada pula&nbsp;untuk mengisi waktu luang di rumah selain bertani.