Skip to main content

Category : Tag: Spm


Ratusan Demonstran FSPMI Tuban Memadati Pemkab Tuban

Ratusan buruh yang tergabung dalam kelompok Konsulat Cabang Federasi Serikat Metal Indonesia (FSPMI) Kabupaten Tuban, mulai memadati Kantor Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban, guna melakukan aksi demonstrasi, menjelang penetapan Upah Minimum Kabupaten (UMK).

#beritafoto

Alamat Dinas Sosial Tuban dan 7 Layanannya untuk Masyarakat

Terhitung sejak Januari 2022, Dinas Sosial Kabupaten Tuban tak hanya menangani urusan sosial, perempuan dan anak saja. Sesuai Struktur Organisasi Tata Kerja (SOTK) baru, bidang yang ditangani bertambah yaitu urusan masyarakat dan desa, sehingga namanya sekarang Dinsos P3A, dan PMD Tuban.

Hari Buruh 2022, Ketua FSPMI Nilai Buruh Tuban Jauh dari Kata Sejahtera

Dalam Peringatan Hari Buruh Nasional yang jatuh pada tanggal 1 Mei terus diperingati oleh masyarakat sampai saat ini. Dalam kesempatan ini, Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) Kabupaten Tuban menilai jika hingga pada tahun 2022 para buruh Tuban masih jauh dari kata sejahtera.