Kostum Tema Burung dan Batik Jadi Daya Tarik di Persewaan Karnival di Tuban
Hari ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia menjadi berkah tersendiri bagi Agus Heri Susilo, warga Desa Jenggolo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.
Hari ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia menjadi berkah tersendiri bagi Agus Heri Susilo, warga Desa Jenggolo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.
Sentra industri rumahan batik Gedog di Kabupaten Tuban berada di Desa Margorejo, Kecamatan Kerek. Para pengrajin batik di desa ini masih mempertahankan motif dan cara pengerjaan tradisional, Senin (18/9/2023).
Siapa sangka gundukan limbah kain perca yang selama ini dipandang sebelah mata oleh masyarakat, ternyata bisa bernilai jual tinggi jika berada ditangan orang yang tepat.
Berkah bagi para pengrajin kostum karnaval, sebab di bulan Agustus ini pengrajin kostum karnaval harus ngelembur hingga malam hari, karena harus menyelesaikan pembuatan kostum karnaval yang hendak disewakan.
Kabupaten Tuban merupakan salah satu daerah di Jawa Timur yang memiliki banyak potensi, baik potensi alam, wisata ataupun kuliner. Tak heran jika banyak masyarakat yang memanfaatkan potensi tersebut untuk mendulang rupiah.
Kabupaten Tuban merupakan salah satu daerah di Jawa Timur yang memiliki banyak potensi, baik potensi alam, wisata ataupun kuliner. Tak heran jika banyak masyarakat yang memanfaarkan potensi tersebut untuk mendulang rupiah.
Darah seni yang mengalir pada tubuh Putra Hadi Mulyo berhasil membuat harum nama Kabupaten Tuban. Bagaimana tidak, seluruh karya yang telah dibuat dari kelihaian tangannya tersebut, sudah melalang buana ke sejumlah daerah.
Nampak ramai, ratusan guru Sekolah Dasar (SD) dan Madrasah Ibtidaiyah (MI) mengikuti workshop kerajinan anyaman bambu di Desa Kebomlati, Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban, Sabtu (11/02/2023).
Dalang Yanto sapaan akrabnya selain berkesenian menggelar pertunjukan wayang kulit ternyata disela-sela kesibukannya ia juga memiliki sebuah hobi membuat wayang. Bahkan kecintaannya dengan membuat wayang sudah ada sejak ia masih duduk di bangku Sekolah Dasar (SD).
Selain memiliki garis pantai sepanjang 65 Kilometer, Kabupaten Tuban juga menjadi salah satu daerah yang dilalui Sungai Bengawan Solo. Tak heran jika lahir pengrajin perahu bernama Sujianto yang berdomisili di Desa Kebomlati, Kecamatan Plumpang.