Sudah Dibuka, Baru Satu Orang Mendaftar PPS
Menjadi anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) Kabupaten Tuban tampaknya belum menarik minat banyak orang.
Menjadi anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) Kabupaten Tuban tampaknya belum menarik minat banyak orang.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban membuka rekrutmen Panitia Pemungutan Suara (PPS) Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Tuban Tahun 2020. Berikut ini persyaratannya.
Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Tuban melaksanakan rapat konsolidasi persiapan Musyawarah Daerah Luar Biasa (Musdalub) di Balai Desa Jetak, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, Sabtu (15/2/2020).
Pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Gerindra Kabupaten Tuban buka suara perihal pengangkatan salah satu Bakal Calon Bupati (Bacalon) Eko Wahyudi menjadi warga kehormatan Gerindra, Senin (17/2/2020).
Pemerintah Desa (Pemdes) Sokosari pagi tadi menyegel PT. Geo Putra Perkasa (GPP), dengan menggembok pintu masuk perusahaan, Senin (10/2/2020).
Di Kabupaten Tuban baru saja terbentuk Perhimpunan Dokter Nahdlatul Ulama (PDNU). Perhimpunan ini memiliki masa khidmat 2020 sampai 2024 mendatang.
Pada tahun 2018, Riset Kesehatan Dasar ( Riskesdas ) Kementerian Kesehatan RI menyebut 57,6 persen penduduk Indonesia mengalami masalah kesehatan gigi, dan hanya 10,2 persen yang mendapatkan pelayanan dari tenaga medis.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban mengumumkan hasil seleksi tes tulis calon anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) pada pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Tuban tahun 2020.
Barang Bukti (BB) kasus dugaan Tindak Pidana Korupsi dan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) kondensat bagian negara berupa Kilang milik PT. Tuban LPG Indonesia (PT. TLI) di TPPI Tuban telah diserahkan kepada Kejagung.
Menengok bengkel kerja di Lapas Kelas IIB Tuban, banyak narapidana beragam motif tato di badan dan lengan sedang sibuk membuat gulungan