Skip to main content

Category : Tag: Por


Pelebaran Jalan Kerek-Montong Akan Dibebankan SI

Pengerjaan atau pelebaran jalan poros Kecamatan yang menghubungkan Kecamatan Kerek dengan Kecamatan Montong Kabupaten Tuban akan di bebankan kepada Perusahaan Semen Indonesia (SI).

Tahun Ini, Pelebaran Jalan Montong-Singgahan Ditargetkan Rampung

Pelebaran jalan poros antara Kecamatan Montong menuju Kecamatan Singgahan ditargetkan rampung di tahun 2017 ini. Hal itu seperti yang disampaikan oleh Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban M. Miyadi. Usai reses di Kecamatan Montong, politisi PKB tersebut mengatakan pelebaran jalan poros Kecamatan Montong sampai Dusun Jojogan, Kecamatan Singgahan yang sebagian belum rampung ditargetkan rampung tahun ini.

UPTD Dikpora Montong Gelar Diseminasi MBS

Untuk meningkatkan mutu pendidikan, Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Dikpora) Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban bekerja sama dengan USAID Prioritas menyelenggarakan diseminasi Manajemen Berbasis Sekolah (MBS).

Pengecoran Jalan Senori Ditarget Rampung Sebelum Puasa

Jalan poros penghubung Desa Medalem dan Desa Jatisari Kecamatan Senori, Tuban, Jawa Timur mulai dilakukan pengeraman dan pengecoran. Jalan sepanjang 700 meter tersebut, sebelumnya rusak akibat Moving alat berat pemboran Sumur Tapen 02 di Desa Sidoharjo Kecamatan Senori.

Jalan Poros Desa Rusak, Pemdes Urug Pedel

Untuk mengantisipasi agar tidak ada korban di jalan poros yang menghubungkan Desa Brangkal dan Desa Margorejo, Kecamatan Perengan, Kabupaten Tuban, Pemerintah Desa (Pemdes) Brangkal melakukan pengurugan jalan rusak dengan pedel.

Hingga Kini, Pemilihan Duta Tari Tuban Diikuti 46 Peserta

 Pemilihan Duta Tari Kabupaten Tuban, akan berlangsung di tempat wisata Goa Akbar Tuban, pada hari Minggu, 5 Maret 2017 mendatang. Sampai saat ini, terdapat sebanyak 46 penari yang mendaftarkan diri untuk mengikuti lomba pemilihan Duta Tari Kabupaten Tuban tahun 2017.

Cabai Rawit Impor Kurang Diminati

Masuknya cabai rawit impor belum begitu diminati oleh sebagian masyarakat. Meski sudah dijual dengan harga jauh lebih murah per kilogramnya, namun warga masih enggan mengkonsumsinya. Hal itu disebabkan karena rasa cabai rawit impor tidak sepedas rasa cabai rawit lokal.

Tim Saber Pungli Harap Korban Langsung Lapor

Tim Satuan Petugas Sapu Bersih Pungutan Liar (Satgas Saber Pungli) berharap agar setiap ada pungutan liar (Pungli) yang dialami warga di instansi pemerintahan, maka bisa dilaporkan secara langsung.<br />&nbsp;

Ini Denda Telat Lapor SPT Pajak

&nbsp;Pemerintah melalui Kantor Pelayanan Pajak memberlakukan kewajiban melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Pajak Penghasilan (PPh) Tahunan. Namun, akan ada denda bagi Wajib Pajak yang tidak melaporkan SPT PPh baik Orang Pribadi dan Badan.