Disdukcapil Tegaskan e-KTP Berlaku Seumur Hidup
Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Tuban menegaskan kepemilikan KTP-EL berlaku seumur hidup.
Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Tuban menegaskan kepemilikan KTP-EL berlaku seumur hidup.
Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Tuban menyatakan surat keterangan pengganti KTP-EL berlaku enam bulan terhitung sejak diterbitkan.
Ratusan warga Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, Selasa (4/4/2017) mengantre untuk mendapatkan Pelayanan Administrasi Kependudukan dan Catatan Sipil (Adminduk Capil) Keliling perekaman e-KTP, Kartu Keluarga (KK), Akta Kelahiran dan Akta Kematian, Kabupaten Tuban tahun 2017. <div dir="auto"> </div>
Distribusi blangko Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP Elektronik) atau e-KTP untuk Kabupaten Tuban masih tersendat. Akibatnya, sekitar 26.000 warga yang telah melakukan perekaman data diri untuk e-KTP belum memiliki secara fisik kartu identitas tersebut.
Anggota Komisi A, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DPRD Kabupaten Tuban minta Pemerintah Desa (Pemdes) terbuka kelola Program Dana Desa (DD) dan Alokasi Dana Desa (ADD). Sebab, masyarakat desa saat ini sudah mulai kritis dalam menyikapi realisasi DD maupun ADD.
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Tuban meminta RT/RW se-Kabupaten Tuban memahami pentingnya sistem administrasi kependudukan (SAK) warganya. Sebab ketua RT/RW yang lebih tau akan keberadaan masyarakat di tingkat bawah.
Sesuai Keputusan Presiden (Kepres) Nomor 3 Tahun 2017 tentang Hari Pemungutan Suara Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tahun 2017, Rabu 15 Februari 2017 ditetapkan sebagai Hari Libur Nasional. Namun di Tuban masih terdapat lembaga pendidikan yang menjalankan kegiatan belajar mengajar.
Petani tua renta bernama Basar meninggal tiba-tiba di areal persawahan Desa Binangun, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, Jawa Timur, Rabu (8/2/2017). Pria 65 tahun itu, dikatakan keluarganya memiliki riwayat penyakit ayan atau epilepsi.
Meski pada awal tahun 2017 masih gencar diguyur hujan,namun penyakit Boving Epemeral Fever (BEF) atau dalam bahasa Jawanya (Pilekan) pada hewan ternak sapi di Kecamatan kerek, Kabupaten Tuban menurun.
Diduga mengidap penyakit epilepsi, warga Dusun Karang, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban dikabarkan tenggelam di Kali Kening, Minggu (15/1/2017) sore.