Skip to main content

Category : Tag: Perta


ADD WKP Pertamina Cair Paling Awal

Pemerintah desa di wilayah kerja perusahaan (WKP) PT Pertamina EP Asset IV, Kecamatan Senori, Tuban, Jawa Timur bisa bernafas lega lebih awal. Sebab anggaran Alokasi Dana Desa (ADD) sudah bisa dicairkan paling awal dibanding desa di Kecamatan lain.

Besok, Menteri Pertanian Akan Tiba di Tuban

Untuk mengetahui kondisi riil di lapangan, sekaligus merumuskan berbagai langkah yang harus diambil dalam rangka percepatan ekonomi petani, Menteri Pertanian (Mentan) Republik Indonesia (RI), Andi Amran Sulaiman, akan bertandang ke Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Jawa Timur, Selasa (7/3/2017) besok.

Kios Bensin 'Pertamini' di Parengan Terbakar

Pertamini Ilegal, Harus ditertibkan

Menyusul terjadinya kebakaran salah satu Pom Bensin Mini atau Pertamini di Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban membuat Field Manager (FM) PT Pertamina EP Asset 4 Cepu angkat bicara. Pihaknya menyampaikan prihatin atas kejadian tersebut dan mendoakan korban bisa bangkit dari musibah yang menimpanya.

Kios Bensin 'Pertamini' di Parengan Terbakar

Dinas Tidak Bisa Berbuat Banyak

Tempat pengisian bahan bakar mini atau yang biasa disebut Pertamini di wilayah Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban terbakar, Senin (6/3/2017) pagi.

Dewan: Usaha Harus Sesuai Protap, Pemerintah Perketat Pengawasan

Peristiwa terbakarnya salah satu Pom Bensin Mini atau Pertamini di Kecamatan Parengan menyita perhatian Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, Karjo. Kebakaran yang membuat kerugian pemilik pom mini puluhan juta rupiah itu, semestinya jangan sampai terjadi.

Diisi Terlalu Penuh, Pertamini di Parengan Terbakar

Salah satu Pom Bensin Mini atau Pertamini di Kecamatan Parengan terbakar. Peristiwa tersebut terjadi tepatnya di pinggir jalan raya Parengan-Bojonegore turut Desa Suciharjo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban, Senin (6/3/2017).

Beberapa Kali Problem, Pemboran Sumur ABP-1 Dihentikan

Pemboran sumur Albatros Putih-1 (ABP-1) di Desa Jamprong, Kecamatan Kenduruan, Kabupaten Tuban, Jawa Timur dinyatakan selesai sampai Total Depth (TD). Sumur yang diproyeksikan akan dibor sampai kedalaman 1.725 meter True Vertical Deep (mTVD) itu akhirnya dihentikan pada kedalaman 1100 mTVD.

Lokakarya Tribulan Pertama

Puskesmas Kerek Tampung Masukan dari Desa

Untuk membahas program kerja serta menampung masukan-masukan dari masyarakat yang berada di wilayah tugasnya. Puskesmas Kerek, Kabupaten Tuban menggelar pertemuan Lokakarya Tribulan Pertama dan Penanggulangan Komitmen Lintas Sektor.

6 Bulan Beroperasi TGE Kirim 10 Ribu Liter Minyak

Setelah lama melakukan kegiatan eksplorasi melalui reaktivasi sumur tua, PT Tawun Gegunung Energi (TGE) akhirnya bisa menyuplai minyak ke PT Pertamina sebanyak dua kali kiriman.

Tiga Tahun Berdiri, BSD Banyuurip Tumbuh Pesat

Program bank sampah yang digagas Kelompok Wanita Tani (KWT) bersama Pertamina EP Asset 4 Field Cepu di Desa Banyuurip, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban sejak April 2014 hingga tahun ini anggotanya telah tercatat mencapai hampir 200 orang.