Skip to main content

Category : Tag: O


Nasib Tukang Ojek di Parengan, Tak Setiap Hari Dapat Hasil

Tidak semua desa di Kecamatan Parengan dilintasi oleh jalan raya poros provinsi Bojonegoro-Jatirogo, Sebab itulah di Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban khususnya di Desa Brangkal terdapat pangkalan ojek.

Kilas Balik Banjir di Tuban Selatan

Hujan deras dengan intensitas tinggi dan luapan dari Sungai Kali Kening membuat sejumlah kecamatan di wilayah Tuban bagian selatan terendam banjir.

PAC Fatayat NU Montong Gelar LKD

Untuk mencetak kader dasar yang militan dan mempunyai karakter yang berlandaskan Ahlussunah waljamaah, Pimpinan Anak Cabang (PAC) Fatayat Nahdlotul Ulama (NU) Kecamatan Montong menggelar Latihan Kader Dasar (LKD).

BYOG Gelar Santunan Ramadan

Kumpulan yang tergabung dalam komunitas Bulu YOung Generation (BYOG) adakan santunan bulan suci Ramadan. Kegiatan ini, Pendopo Balai Desa Bulujowo, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban.

Dilanda Banjir, Akses Desa Sumurgung Terputus

Hujan selama kurang lebih satu jam setengah dengan intensitas deras yang mengguyur kawasan Kecamatan Montong menyebabkan sungai yang berada di Desa Sumurgung, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban meluap, Minggu (19/6/2016).

Air Melimpah untuk Mandikan Ternak

Warga Dusun Sukorejo, Desa Mergosari, Kecamatan Singgahan, memanfaatkan luberan kali kening yang sampai ke pemukiman untuk memandikan ternak.

Bersihkan Lumpur Sisa Banjir

Warga Dusun Karanganyar, Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo, Minggu (19/6/2016). membersihkan lumpur sisa banjir. Banjir sempat masuk ke pemukiman warga dengan ketinggian sekitar 60 centimeter.

Ronggomania: Pemecatan Mursyid Sudah Tepat

Pemecatan Mursyid Efendi sebagai Pelatih Persatu dirasa sudah tepat. Sebab, dalam putaran laga pertama pelatih kelahiran Surabaya itu tidak bisa menunjukkan kepiawaiannya dalam membesut kesebelasan Persatu lebih baik.

Banjir di Tuban Selatan

Warga Karanganyar: Ini Banjir Terbesar di Jatirogo

Banjir melanda sejumlah kecamatan sepanjang bantaran Kali Kening, yang bermuara di Bengawan Solo. Warga Dusun Karanganyar, Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo, sendiri menyebut banjir semalam adalah banjir terbesar yang pernah mereka alami.