Skip to main content

Category : Tag: Merakurak


Banjir Kiriman, Puluhan Rumah dan Jalan Merakurak Terendam

Banjir kiriman melanda sejumlah desa di wilayah Kecamatan Merakurak. Informasi yang dihimpun blokTuban.com pada Jumat (11/11/2016) sekitar pukul 23:30, air kirman mulai masuk wilayah Desa Mandirejo dan Desa Sendanghaji.

Terendam Air, Tanaman Jagung di Desa Sumber Membusuk

Puluhan hektar tanaman jagung di Desa Sumber, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban, gagal panen. Sebabnya adalah luapan air dari drainase yang menggenangi lahan pertanian pasca hujan deras yang mengguyur di Kabupaten Tuban selama beberapa waktu kemarin.

Dua Tower di Merakurak Sudah Berizin

Dua Tower di Kecamatan Merakurak sudah kantongi izin pendirian bangunan. Sebelumnya, di Kecamatan tersebut terdapat 15 menara telekomunikasi yang berizin dan 2 menara belum memiliki perizinan.

Warga Kapu Minta Pendaftaran Cakades Dibuka Kembali

Sejumlah warga Desa Kapu, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban, meminta agar pendaftaran Calon Kepala Desa (Cakades) di desa setempat dibuka kembali. Mereka menyampaikan tuntutan tersebut dengan ramai-ramai mendatangi balai desa Kapu, Rabu (13/10/2016) malam tadi.

Akses Jalan Tuban-Merakurak Terendam Air

Akses jalan Tuban-Merakurak, pagi ini, Senin (10/9/2016) terendam air setelah hujan deras mengguyur bumi wali hampir semalam. Akses jalan tersebut berada di perbatasan Desa Mandirejo dan Desa Sendanghaji, Kecamatan Merakurak.

Pencairan Dana PKH, Pastikan Tak Ada Potongan

Ribuan ibu-ibu di Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban, datangi Balai Desa Mandirejo sejak pagi. Mereka datang bukan untuk unjuk rasa atau demonstrasi, melainkan untuk pencairan dana Program Keluarga Harapan (PKH) tahap ketiga, Kamis (6/10/2016).

Final KTSC Volley Ball Senori 2016 Diajukan Hari Ini

panitia penyelenggara Karang Taruna Sendang Cup (KTSC) Volley Ball Kecamatan Senori memajukan pelaksanaan laga final KTSC Volly Ball 2016. Awalnya, laga final dijadwalkan jatuh pada hari Rabu, (14/9/2016). Tapi diajukan menjadi hari ini, Senin (12/9/2016).

Dramatis, Tuan Rumah Takluk Pada Revog di Semi Final

Dalam pertandinagn bola voli, tuan rumah dibikin melongo dengan taktik apik tim Revog asal Kecamatan Merakurak dengan skor 0:3. Tim Bokor Grup Putra asal Sendang ini sebenarnya memiliki peluang untuk menaklukan tim asal Merakurak, lantaran sudah ada pemain luar kota jebolan Samator Surabaya.

Gelar Karnaval Madrasah, Guru Libatkan Paguyuban Wali Murid

Untuk mempererat tali silaturrohim antar guru dan wali murid sekaligus dalam momen peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) yang ke-71 Madrasah Ibtidaiyah (MI) Miftahul Huda Desa Tegalrejo, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban menggelar Pawai Karnaval.

KTSC Volly Ball, Merakurak Tumbangkan Parengan

 Tim Refog (Meraurak) tumbangkan Tim Sukorejo (Parengan) dalam pertandingan laga Karang Taruna Sendang Cup (KTSC) Volly Ball, Kecamatan Senori. Laga perdana yang digelar di lapangan Desa Sendang, Kecamatan Senori itu Refog unggul atas Sukorejo dengan skor akhir 3:2.