6 Jalur Alternatif Pasca Penutupan Jembatan Glendeng Tuban-Bojonegoro
Jembatan Glendeng penghubung Kabupaten Tuban-Bojonegoro mulai tanggal 3 Agustus 2023 ditutup total untuk semua kendaraan dan pejalan kaki, Kamis (3/8/2023).
Jembatan Glendeng penghubung Kabupaten Tuban-Bojonegoro mulai tanggal 3 Agustus 2023 ditutup total untuk semua kendaraan dan pejalan kaki, Kamis (3/8/2023).
Baru dibangun pada awal tahun 2023, ruas jalan di Desa Menilo, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban, sudah rusak kembali dan sering membuat orang yang melintasi jalan tersebut terjatuh.
Sejak ditutupnya akses jembatan darurat Glendeng, jalur alternatif Menilo menjadi pilihan utama buat sebagian pengguna jalan, baik roda dua maupun roda empat.
Hari-hari ini Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban menggencarkan inspeksi mendadak atau sidak soal realisasi bantuan sosial (bansos) di masyarakat pelosok desa.
Jembatan alterntif penghubung antar Tuban dan Bojonegoro yang ada di Desa Menilo, Kecamatan Soko, tengah dilakukan perbaikan.
Desa Simo dan Menilo Kecamatan Soko rencanannya akan dipasangi pipa air minum oleh Perumda Air Minum Tirta Lestari Kabupaten Tuban. Hal itu disampaikan dalam kegiatan sosialisasi rencana kegiatan penanaman jaringan pipa pada Sabtu (19/6/2021).
Sejak akses jembatan Glendeng yang menghubungkan Kabupaten Tuban dengan Kabupaten Bojonegoro ditutup total tak bisa dilalui kendaraan roda empat atau lebih, jalur alterntif Menilo-Pandanagung menjadi pilihan utama bagi mereka yang ingin mempersingkat waktu tanpa melalui jalur Ponco.
Gempa bumi bermagnitudo 6,7 SR yang terjadi sekitar pukul 14.00 WIB, di 90 Km barat daya Kabupaten Malang, nyaris dirasakan oleh semua warga di Kabupaten Tuban. Tak terkecuali pula warga di pinggiran Tuban wilayah selatan perbatasan Bojonegoro.
Pencarian hari ke-2 seorang nenek berusia 70 tahun yang diduga terpeleset dan hanyut di Bengawan Solo turut Desa Menilo, Kecamatan Soko terus ditingkatkan. Tak tanggung-tanggung, setidaknya ada 5 armada perahu karet yang diterjunkan dalam upaya pencarian.
Puluhan warga sekitar bantaran Sungai Bengawan Solo turut Desa Menilo, Kecamatan Soko tampak berbondong di tepian bengawan. Rupanya banyak dari mereka berkumpul untuk melihat langsung proses pencarian warga setempat yang diduga hanyut dan tenggelam di sungai terpanjang di Pulau Jawa itu.