Takbir Keliling Remas Nurul Huda Desa Pakel, Berhadiah Kambing
Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1437 Hijriyah, Remaja Masjid (Remas) Nurul Huda Desa Pakel, Kecamatan Montong, Kabupeten Tuban isi menggelar kegiatan takbir keliling berhadiah kambing.
Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1437 Hijriyah, Remaja Masjid (Remas) Nurul Huda Desa Pakel, Kecamatan Montong, Kabupeten Tuban isi menggelar kegiatan takbir keliling berhadiah kambing.
Salah satu peternakan kambing Jawa dan peranakan Etawa di Desa Wolutengah, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban manjadi salah satu peternakan percontohan. Selama bulan Ramadan ini saja, peternakan tersebut menghasilkan hingga 30 anak kambing, Sabtu (2/7/2016).
Meski Hari Raya Idul Adha atau qurban masih lama, peternak kambing Peranakan Etawa (PE) yang berada di Dusun Kerok, Desa Montong sekar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban mulai siapkan Kambing unggul.
Usaha kerajinan Batik Cap Kombinasi yang digeluti oleh warga Desa Pakel, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban sejak dua setengah tahun lalu, omset perbulan telah mencapai jutaan rupiah.
Bertahun-tahun warga Dusun Gendongsari, Desa Paseyan, Kecamatan Jatirogo menggunakan air sumur jubin di sawah untuk kebutuhan masak dan minum.
Menikmati akhir pekan belum lengkap rasanya kalau belum mencicipi kuliner lezat satu ini. Setelah melewatkan Sabtu dengan berjelajah beberapa lokasi istimewa di Tuban, kini tiba saatnya menjelajah rasa dan memanjakan lidah para blokers (sapaan akrab pembaca blokTuban.com).
Menu kepala kambing memiliki keistimewaan sendiri. Tidak tanggung-tanggung, dalam satu hari warung milik Sakirun (48) ini, mampu menghabiskan 20 kepala kambing.
Belimbing Tasikmadu, atau lebih terkenal dengan sebutan Belimbing Madu, mengalami penurunan produksi sejak beberapa musim. Penyebabnya, adalah perubahan musim yang terlalu ekstrim selama beberapa tahun terakhir.
Dalam sehari, Agro Raya tempat dimana pembibitan sayuran dan buah yang berada di Desa Montongsekar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban mampu menjual hingga 30.000 bibit sayuran.
Dinas Perekonomian dan Pariwisata (Disperpar) menggadang pembentukan wisata agro kampung belimbing. Dimana sejauh ini, Tuban mahsyur penghasil komoditas pertanian, Belimbing Tasik Madu.