Skip to main content

Category : Tag: Mbi


Buah Duku dan Belimbing Tuban Butuh Perhatian

Beberapa buah dengan spesifik lokal, menurut Kabid Perekonomian Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Tuban, Imron Achmadi perlu mendapat perhatian dan pengembangan.

GMBI Tuban Tolak Organisasi Radikal

Sejumlah masyarakat yang tergabung dalam LSM Gerakan Masyarakat Bawah Indonesia (GMBI) Distrik Tuban, menyuarakan penolakan atas organisasi yang berlatar radikal.

Maling Kambing untuk Sate, Warga Jenu Digaruk Polisi

Perbuatan tidak patut yang dilakukan DMJ (33) dan ZEN (25) Desa Karangasem, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban membawanya mendekam di Mapolsek Jenu. Pasalnya mereka telah membawa kabur kambing milik Mahmudi (44) yang digembalakan di lokasi Kawasan Industri Tuban (KIT) sekitar Desa Socorejo, Kecamatan Jenu.

Hingga Kini Antrean Tilang di Kejaksaan Masih Berlangsung

Antrean warga untuk mengambil surat atau dokumen tilang kendaraan masih terjadi di Kejakasan Negeri Tuban hingga hari ini, Kamis (13/4/2017). Sebelumnya, antrean pengambilan sudah berlangsung sejak kemarin, Rabu (12/4/2017). Namun hingga kini masih terdapat warga yang mengambil tilangan.

Warga Margorejo Kembangkan Peternakan Kambing PE

Di tengah-tengah bisingnya suara pabrik semen bersekala Internasional, seorang warga Dusun Dukoh, Desa Margorejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban berinisiatif mengembangkan peternakan kambing jenis PE dan Jawa Randu (Kambing Koplo).

Harga Murah, Kambing Banyak Diminati Pembeli

Beberapa pekan terakhir harga jual kambing di pasar hewan Jatirogo, Tuban mengalami penurunan. Tentu, dengan kondisi tersebut para peternak maupun masyarakat awam ramai memanfaatkan untuk membeli sebanyak-banyaknya dengan berbagai tujuan.

Hindari Pembusukan, Petani Cabai Lakukan Pembibitan di Rumah

Cabai merupakan jenis sayuran yang sangat diperlukan untuk kebutuhan memasak sehari-hari terutama untuk membuat sambal. Apalagi orang Indonesia yang sangat menyukai sambal, bila makan tanpa sambal serasa hambar ada yang kurang. Namun sayangnya harga cabai sering fluktuatif, kadang standar tapi kadang tinggi seperti saat ini.

Awal Musim Tanam, Harga Ternak Anjlok

Awal tahun, harga ternak di Tuban mengalami penurunan. Menurut beberapa pedagang ternak di pasar hewan Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban, Jawa Timur terjadinya penurunan harga ternak lantaran memasuki awal tanam. Pasalnya, sebagian besar petani tidak lagi mengisi kandangnya, justru banyak yang mengosongkan kandang untuk biaya tanam mereka.

Sutrisno: Guru SMA/SMK Sekarang Wewenang Provinsi

Pengambilalihan Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur, terhitung Senin 1 Januari 2017, maka diikuti pula dengan kewenangan penuh berkaitan tenaga guru.