Skip to main content

Category : Tag: Lari


Tips Menghindari Kram Perut Saat Berlari

Mungkin banyak dari kita yang mengalami kram perut ketika sedang berolahraga lari. Baik kram di bagian samping maupun masalah perut lainnya yang membuatmu ingin segera ke toilet atau malah menghindari olahraga ini sama sekali. Nah, ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan agar olahraga larimu tak terganggu dengan kram yang muncul tiba-tiba. Berikut tipsnya, seperti dilansir dari Very Well Fit.

Gelar Lari di Area Pascatambang SI Diganjar Rekor MURI

- PT Semen Indonesia (SI) diganjar piagam rekor dari Museum Rekor Indonesia (MURI), karena perusahaan semen milik BUMN ini sebagai yang pertama menggelar lomba lari trail (trail run) di area pabrik dan area lahan bekas tambang.

Terlibat Tabrak Lari, Pengendara Vixion Tewas di TKP

Seorang pengendara kendaraan Yamaha Vixion tanpa Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (TNKB) meninggal dunia setelah terlibat tabrak lari di Jalan Tuban - Bulu Km 15-16 turut Desa Sumurgeneng, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.

Ramadan, Ikan Asap Laris Manis

Bulan ramadan pedagang ikan asap menuai berkah, pasalnya penjual lauk pauk yang memiliki protein tinggi itu semakin ramai diserbu pembeli.

Tabrak Lari, Pegawai JOB PPEJ Tewas di Lokasi

Kecelakaan tabrak lari terjadi di Dusun Pulerejo, Desa Simo, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban tepat di depan Mushola Al-Barokah Nurul Huda desa setempat, Minggu (17/9/2017).

Berlari Tak Harus Cepat, Ini Manfaat Slow Run

Banyak orang yang berpikir bahwa berlari harus dalam tempo cepat, setidaknya tidak lambat, untuk mendapatkan manfaat sehat. Padahal cepat atau lambat, berlari sama-sama memberikan manfaat sehat, baik fisik maupun mental, kata Alissa Rumsey MS, RD, CDN, NSCA-CSCS.