Skip to main content

Category : Tag: Kurban


KLHK Himbau Daging Kurban Tanpa Bungkus Plastik

Ditetapkannya Hari Raya Idul Adha pada 11 Agustus 2019, yang juga sekaligus prosesi sembelih hewan kurban, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Republik Indonesia mengimbau supaya masyarakat Muslim di seluruh penjuru Nusantara melakukan kurban tanpa plastik.

Semen Indonesia Pabrik Tuban Salurkan 34 Sapi Kurban Kepada Masyarakat

Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Adha 1440 H, PT. Semen Indonesia (Persero) Tbk. Pabrik Tuban menyalurkan bantuan hewan kurban sebanyak 34 ekor sapi di wilayah Kabupaten Tuban. Jumlah ini sama dengan jumlah hewan kurban yang diberikan pada tahun sebelumnya.

Idul Adha, Pekerja Las Ini Raup Omzet Melimpah

anyaknya permintaan jasa pembersihan kulit bulu hewan kurban pada hari raya Idul Adha 1439 H di wilayah Tuban, membuat para pekerja tukang Las dibanjiri pesanan warga.

Permudah Bersihkan Bulu Hewan Kurban, Warga di Tuban Pakai Jasa Las

 Hari Raya Idul Adha diberbagai wilayah daerah Kabupaten Tuban tengah dirayakan oleh masyarakat Islam maupun yang memperingatinya. Hewan sapi dan kambing pun telah banyaknya dipotong dan dibagikan oleh panitia Kurban kepada warga untuk diolahe jadi aneka hidangan.

DPP Tuban Periksa Daging Kurban, ini Hasilnya...

Dinas Perikanan dan Peternakan (DPP) Kabupaten Tuban, Rabu (22/8/2018) melakukan pemantauan proses penyembelihan hewan kurban serta pemeriksaan daging kurban di masjid-masjid sebelum dibagikan kepada masyarakat.