Skip to main content

Category : Tag: Kurban


Jelang Idul Adha, PT. SI Salurkan 34 Hewan Kurban

Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Adha 1439 Hijriyah yang jatuh pada Rabu (22/8/2018) besok, PT. Semen Indonesia Persero Tbk menyalurkan bantuan hewan kurban berupa sapi sebanyak 34 di wilayah Kabupaten Tuban.

H-1 Idul Adha, Harga Daging Sapi di Pasar Stabil

 Kurang satu hari menjelang Idul Adha 1439 Hijriyah, harga daging sapi di pasar baru Tuban stabil, harga tersebut kisaran Rp100 ribu-Rp110 ribu perkilogram, Selasa (21/8/2018).

Harga Hewan Kurban Melonjak, Pembeli Tetap Tinggi

Mendekati H-2 Hari Raya Idul Adha 1439 Hijriyah harga hewan kurban mengalami kenaikan. Menurut pedagang Kambing di Pasar Kambing Tuban Bapak Jarwo (53), harga kambing mengalami kenaikan 10 persen dibanding harga yang dipatok pekan lalu.

DPP Tuban Temukan Hewan Kurban Terkena Gejala Penyakit Ringan

  Dinas Perikanan dan Peternakan (DPP) Kabupaten Tuban, Senin (20/8/2018) melakukan pemeriksaan terhadap kesehatan hewan kurban di sejumalah peternakan dan lapak penjualan hewan yang berada di Kabupaten Tuban, Senin (20/8/2018).

DPP Tuban Periksa Kesehatan Hewan Kurban

Menjelang datangnya Hari Raya Idul Adha 1439 Hijriyah, Dinas Perikanan dan Peternakan (DPP) Kabupaten Tuban melakukan pemeriksaan kesehatan hewan di sej

Berikut Tips Pilih Hewan Kurban dari DPP

Dinas Perikanan dan Peternakan (DPP) Kabupaten Tuban, mengimbau kepada masyarakat Tuban agar lebih teliti saat memilih hewan yang akan dipotong untuk kurban satu minggu mendatang.

Jelang Idul Adha, DPP Tuban Akan Maksimalkan Ceck Point

Menjelang hari raya Idul Adha 1439 Hijriyah, Dinas Perikanan dan Peternakan (DPP) Kabupaten Tuban akan memaksimalkan Check Point pemeriksaan hewan yang berada di Kecamatan Jatirogo dan Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban.

Masjid Besar Alfalah Bangilan Sembelih Kurban Hari ini

Memasuki hari ke dua Idul Adha 1438 Hijriyah (2017), Sabtu (2/9/2017), masjid Besar Alfalah Bangilan baru melaksanakan penyembelihan hewan kurban. Hal itu digelar dengan alasan memilih waktu yang lebih panjang saat merawat daging yang akan dibagikan ke warga.