Skip to main content

Category : Tag: Kon


Muskerkab KONI 2023

Tuban Siapkan Rp3,2 Milyar untuk Porprov VIII Jatim, Sejumlah Atlet Terancam Dicoret

Rencana pencoretan sejumlah atlet Kabupaten Tuban di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) VIII Jawa Timur menguat. Hal itu diungkapkan Kepala Dinas Kebudayaan, Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (Diabudporapar) Tuban, M. Emawan Putra selepas Musyawarah Kerja Kabupaten (Muskerkab) Tuban tahun 22023 di ruang paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), Selasa (7/3/2023) sore.

Berita Foto

Ekonomi Tuban di 2022 Tumbuh 8,88 Persen, Di Atas Jatim dan Nasional

Pertumbuhan ekonomi Kabupaten Tuban di tahun 2022 mencapai 8,88 persen dan mengalami peningkatan dari tahun sebelumnya yaitu 3,00 persen. Pertumbuhan ekonomi Kabupaten Tuban berada di peringkat pertama dibandingkan 38 kabupaten/kota di Jawa Timur.