Skip to main content

Category : Tag: Kebijakan


Bupati: Dampak Covid-19 Pengaruhi Capaian Pembangunan 2020

Bupati Tuban H. Fathul Huda membuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kabupaten tahun 2020, untuk Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) tahun 2021 di ruang rapat RH. Ronggolawe Sekretariat Daerah Kabupaten Tuban, Selasa (14/04/20).

DPRD dan Pemkab Tuban Bahas 8 Raperda

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban menggelar rapat paripurna pembahasan tentang delapan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) bersama Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban, Rabu (27/11/2019).

Disdukcapil Sosialisasi Kebijakan kepada OPSi Kecamatan Soko

Dalam rangka memberikan informasi dan edukasi optimal kepada masyarakat umum perihal Kependudukan dan Catatan Sipil, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) memberikan sosialisasi Dukcail kepada Operator SIAK (OPSi) desa yang ada di Kecamatan Soko.

Jitupasna BPBD Tuban Gelontorkan Bantuan ke Prambontergayang

Usai peristiwa kebakaran yang beberapa waktu lalu terjadi di Dusun Kenthi, Desa Prambontergayang, Kecamatan Soko, gelontoran bantuan pun segera direalisasikan oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban.

Sementara, Tabloid Indonesia Berkah Terdeteksi Tersebar di 6 Kecamatan

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Tuban bersama Porles Tuban, berhasil mengamankan Tabloid Indonesia barokah yang sudah tersebar di 20 Kecamatan yang ada di Kabupaten Tuban. Dari 20 Kecamatan yang ada di Tuban, Bawasul baru mengetahui jumlah tabloid yang tersebar di 6 kecamatan.

Bupati Tuban Dorong Desa untuk Berinovasi

Bupati Tuban, Fathul Huda berharap desa di kabupaten Tuban dapat menjalankan program inovasi desa (PID) sesuai sesuai dengan undang-undang nomor 6 tahun 2014. Menurut dia, Pemerintah Desa (Pemdes) dalam mengembangkan rencana dan pelaksanaan pembangunan desa harus berkualitas, agar dapat meningkatkan produktivitas rakyat dan kemandirian ekonomi, serta mempersiapkan pembangunan sumber daya yang memiliki daya saing.

Desember, Proyek Gorong-Gorong di Kota Daitarget Selesai

Proyek pembenahan trotoar serta pembuatan sumur resapan dan gorong-gorong yang bertujuan untuk mengatasi terjadinya genangan air di jalan protokol Kabupaten Tuban saat musim penghujan ditargetkan selesai pada bulan Desember 2018.

Parkir Langganan Tingkatkan Pendapatan Daerah

Pemerintah Kabupaten Tuban, melalui Dinas Perhubungan setempat menerapkan parkir berlangganan di tepi jalan umum, bagi kendaraan yang teregistrasi di daerah setempat. Penerapan parkir langganan selain untuk mengurangi potensi kebocoran retribusi dari sektor parkir, juga untuk meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari pelayanan parkir di tepi jalan umum.