Skip to main content

Category : Tag: Infeksi


Nenek di Montong Terkena Infeksi pada Wajah

Tak Punya KIS, Selama Ini Warsiyem Berobat Biaya Pribadi

Nenek Warsiyem, seorang nenek asal Dusun Krajan, Desa Talangkembar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban yang terkena infeksi parah di bagian wajahnya selama ini berobat dengan biaya pribadi karena tak memiliki Kartu Indonesia Sehat (KIS) yang diperuntukan untuk penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS).

Infeksi, Tak Punya Biaya, Nenek di Montong Andalkan Obat Salep

Rintihan menahan rasa sakit setiap hari, itulah yang dirasakan oleh Warsiyem, nenek berusia (66) warga RT/017 RW/005 Dusun Krajan, Desa Talangkembar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban. Nenek yang hanya tinggal berdua dengan cucunya, Mochammad Aly (15) di rumah seluas kurang lebih 8X3 meter tersebut, mengidap penyakit kulit di bagian wajahnya karena infeksi.

Tubuh Rentan Terkena Infeksi pada Pagi Hari

Ada banyak mitos yang mengatakan hal-hal yang membuat kita sakit, misalnya pergi keluar saat suhu dingin. Riset baru mengungkapkan, waktu-waktu ketika infeksi dimulai berperan penting menentukan keparahan sebuah penyakit.