Skip to main content

Category : Tag: Id


Kemenag dan PBNU Tetapkan Idul Adha 2022 Tepat 10 Juli 2022

Pemerintah Republik Indonesia melalui Kementerian Agama (Kemenag) telah melangsungkan sidang isbat pada Rabu (29/6/2022), bersamaan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) melaksanakan rukyatul hilal bil fi'li yang menjadi landasan penetapan perayaan hari raya Idul Adha 10 Dzulhijjah 1443 Hijriah jatuh pada 10 Juli 2022.

Jelang Idul Adha 2022

3 Jenis Cabai di Tuban Naik, tapi Minyak Goreng Curah Turun

Menjelang Hari Raya Idul Adha 2022, sejumlah bahan kebutuhan pokok (bapok) di Kabupaten Tuban harganya naik turun. Pantauan di pasar tradisional seperti Pasar Baru Tuban, Pasar Jatirogo, dan Pasar Bangilan, ada dua jenis bapok yang berubah harganya, Kamis (30/6/2022).

Kurikulum Merdeka Akan Diterapkan Tahun Ajaran 2022/2023 Secara Nasional

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) akan menerapkan Kurikulum Merdeka secara nasional mulai tahun ini. Pemberlakukan kurikulum ini berdasarkan Surat Edaran Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan (BSKAP) Kemendikbudristek Nomor:2774/111-11/KR.00.01/2022 tertanggal 28 Juni 2022 tentang Implementasi Kurikulum Merdeka Secara Mandiri Pada Tahun Ajaran 2022/2023.

Porprov VII Jatim 2022

Okik Pradana, Atlet Angkat Berat Tuban Pecahkan Rekor Porprov Jatim

Pada cabor Angkat Berat kelas 74 kilogram, kontingen Kabupaten Tuban yang diwakili Okik Pradana berhasil raih 1 medali emas dan 1 perak. Tidak hanya itu, Okik Pradana juga berhasil pecahkan rekor Porprov Jatim dengan angkatan 240 kg dengan jenis angkatan Squat.