Skip to main content

Category : Tag: Honor


Honor Petugas Badan Ad Hoc Pemilu 2024 Setara UMK Tuban

Kabar gembira, honor petugas badan ad hoc pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 dipastikan naik. Sebab, pemerintah telah memutuskan biaya untuk tahapan pemilu yang diusulkan pihak Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) melalui Surat Kementerian Keuangan Nomor S-647/MK.02/2022 tanggal 5 Agustus 2022.

Honorer Tuban Nikmati Gaji UMR di 2021?

Bupati Tuban, Fathul Huda kembali menjanjikan gaji kepada honorer atau non PNS setara Upah Minimum Regional (UMK) di akhir jabatannya pada 2021. Untuk saat ini gaji honorer baru Rp1,6 juta per bulan, Minggu (9/2/2020).

Honorer Tak Linier Jadi 'PR' Pemkab

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban saat ini sedang getol mengumpulkan data tenaga honorer yang belum linier antara studi dan pekerjaannya. Investarisir masalah ini akan disampaikan ke Pemerintah Pusat, terkait Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Jika Honorer Dihapus, Beban Kerja PNS Bertambah

- Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN RB) menegaskan saat ini semua instansi pemerintah sudah tidak bisa lagi membuka lowongan untuk tenaga kerja honorer (TH).