Skip to main content

Category : Tag: Es


Pra Peradilan Korupsi Desa Sawir

PN: Permohonan Pra Peradilan Kades Sawir Gugur

Pengadilan Negeri (PN) Tuban menyatakan Pra Peradilan yang diajukan Kepala Desa (Kades) Sawir, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban, gugur. 

Kadespun Jadi Korban Pencurian Cabai

Pencurian cabai akhir-akhir ini memang marak terjadi di kecamatan Bancar, khususnya di Desa Tenggerkulon, bukan tanpa sebab desa tersebut menjadi Target Operasi (TO) pencurian tanaman bumbu dapur yang mempunyai rasa pedas tersebut. Karena memang di daerah itu hasil panen cabainya sangat banyak. Hal itu disampaikan oleh Kades Tengger Kulon, Darsono.

Panganan Tuban

Sambal Ndeso, Menu Warung Sederhana Kali Besar

Hari Minggu waktunya jalan-jalan. Nah, ada menu kuliner yang bisa Anda coba bareng keluarga. Yakni Warung di kawasan hutan Desa Pakel, tepatnya Kali Besar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban. Di sini sambal nya maknyus enaknya.

Esai Minggu

Selalu Jadi Anak Kecil di Depan Ibu

Hari ini bukan Hari Ibu, juga bukan hari perempuan. Tapi, entah kenapa saya sangat ingin menulis tentang ibu. Juga bukan lantaran Ani Yudhoyono, istri Susilo Bambang Yudhoyono akan maju sebagai capres pada 2019 mendatang. Bukan. Sama sekali bukan urusan politik. Saya hanya hendak bernostalgia dengan sosok ibu. Ya, ibu saya.

Lima Kapolsek Baru di Tuban Sertijab

Serah terima jabatan (Sertijab) lima kapolsek di Kabupaten Tuban telah berlangsung. Acara yang dilaksanakan Sabtu (19/3/16) pagi di Gedung Serba guna Polres Tuban tersebut, tampak dihadiri oleh seluruh anggota Polres Tuban dan juga para tamu undangan.

Potensi Pertanian di Tuban

Jambu Citra, Calon Komoditas Andalan Desa Tasikmadu

Setelah sukses dengan komoditas belimbing Madu, petani di Desa Tasikmadu, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, tengah merintis komoditas baru yang bisa jadi akan menjadi andalan agrobisnis baru desa ini. Tanaman baru ini bernama jambu Citra. Informasi yang didapat blokTuban.com, jambu ini adalah jenis jambu air. Hanya saja, buahnya mempunyai ukuran lebih besar dan lonjong dibanding ukuran jambu air biasa.

Kenali 5 Penyebab Anemia

Umumnya, ini disebabkan oleh defisiensi atau kurangnya zat besi dalam tubuh. Sayangnya, kekurangan HB seringkali tidak menunjukkan gejala yang spesifik, sehingga banyak orang yang tidak sadar terkena anemia.

Pengisian Perangkat Desa Sesuai UU dan PP Tentang Desa

Proses pengisian perangkat desa memang kerap kali mengundang sejumlah tanya, karena saat pergantian kepala desa pasti selalu ada kesenjangan yang terjadi antara kepala desa baru dengan perangkat yang lama, dan pengalaman kepala desa yang baru terpilih akan dijadikan sebagai tolok ukur dalam memimpin desanya.