Skip to main content

Category : Tag: Emil


Pemilu 2019

Suara Caleg Dapil 1, Ada yang Dapat 14.000 Suara

Dapil 1 yang mencakup Kecamatan Kerek, Montong, Merakurak dan Tuban, banyak yang menyebut Dapil neraka. Karena Caleg yang berada di Dapil ini dikenal banyak modal, dan memiliki jaringan kuat.

Pemilu 2019

Berikut Suara Parpol DPR RI Dapil Jatim IX Tuban

Ada 16 partai yang ikut meramaikan pesta demokrasi tahun 2019. Di Dapil IX Kabupaten Tuban, PKB masih memimpin perolehan suara partai ditambah caleg sebanyak 177.101 suara. Disusul oleh Partai Golkar yang mendulang suara 144.162.

Pemilu 2019

Jokowi Menang Telak, Ini Rinciaannya

Rekapitulasi hasil penghitungan suara pasangan calon presiden dan wakil presiden di Kabupaten Tuban telah selesai pada Kamis (2/5/2019).

#blokTubanTV

Jokowi Unggul di Tuban

Proses Rekapitulasi Suara Pemilu 2019 di Kabupaten Tuban Telah Selesai Pada Kamis (2/5/2019) Sore Dilanjutkan Penandatangan Berkas dan Selesai Pada Jumat (3/5/2019) Sekitar Pukul 03.00 Wib Lebih

Pemilu 2019

Pantau Rapat Pleno KPUK, Wabup: Lancar, Tak Ada Kendala

Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Tuban memantau hari pertama pelaksanaan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara Pemilu 2019 di tingkat kabupaten.

Rapat Pleno Pemilu 2019

Rapat Pleno, Sebagian Jalan Pramuka Disterilkan

Dalam pelaksanaan Rapat Pleno Rekapitulasi hasil penghitungan surat suara tingkat kabupaten, akses jalan Pramuka, khususnya depan kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban ditutup, Selasa (30/4/2019).

Ingin Lolos Seleksi Administrasi Komisioner KPU? Berikut Kisi-Kisinya!

- Dalam rangka melaksanakan ketentuan Pasal 37 ayat 1 UU Nomor 7 tahun 2018 tentang Pemilu Tim Seleksi Anggota Komisi Pemilihan Umum Kabupaten/Kota Provinsi Jatim periode 2019-2014 mulai membuka pendaftaran Calon Anggota KPU, termasuk di Bojonegoro. Bojonegoro dalam seleksi masuk wilayah Zona III bersama dengan Kabupaten Lamongan, Kabupaten Tuban, Kabupaten Ngawi dan Nganjuk.