Skip to main content

Category : Tag: Ayan


Mesin Rusak, Nelayan Terapung Dua Hari

Seorang nelayan bernama Yani, warga Desa Bulujowo, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban, terapung di laut lepas selama dua hari, setelah mesin perahu yang dia tumpangi mengalami kerusakan.

Manganan di Tapaan Atas Kayangan Ngandong

‎Suasana tapaan atau lokasi bertapa Mbah Endangsari atau Mbah Andong di puncak Atas Kayangan Desa Ngandong, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban, Kamis (7/4/2016) cukup meriah. Sebab, warga desa tengah menggelar sedekah bumi. Tampak, seorang warga sedang memanjatkan doa di lokasi tapaan.

Hari Nelayan Nasional Ke-56

RUU Nelayan untuk Pelindungan dan Kesejahteraan

Nelayan memang sangat membutuhkan payung hukum untuk menjamin kesejahteraannya dalam bekerja. Sebab dengan bekerja di laut ancaman seringkali mengintai sewaktu-waktu, sehingga tak heran terkadang kecelakaan lautpun terjadi.

Andai, Layanan Kesehatan Tuban Sekelas Hotel

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, meminta kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban untuk memperbaiki layanan kesehatan. Bidang ini, merupakan salah satu hal yang paling disoroti wakil rakyat, dan direkomendasikan di Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) akhir jabatan Bupati dan Wakil Bupati periode 2011-2015.

Rambu Alur Kapal Tongkang Tidak Menyala, Nelayan Was-Was

Nelayan yang barada di Desa Glondong gede, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban mengeluhkan adanya bui-bui atau rambu-rambu alur kapal tongkang yang berada di dekat pelabuhan Semen Indonesia (SI) dan Semen Holcim tidak berlampu.

Jumat, Nelayan Pilih Perbaiki Perlengkapan

Hari jum'at (1/4/2016) merupakan hari dimana para kapal nelayan banyak yang bersandar di tepi laut, atau merupakan hari libur bagi kebanyakan para nelayan yang berada di Desa Glondong Gede, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban.

Ketua DPRD: Pelayanan Rumah Sakit Kurang Maksimal

Pelayanan kesehatan di Kabupaten Tuban dinilai sebagian pihak masih belum maksimal dalam melayani pasien. Hal tersebut disampaikan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, Miyadi saat menjadi narasumber pada Musrenbang RKPD tahun 2016 di Pendopo Kridho Manunggal.

Bangunan Saluran Induk Pengairan Kurang Sesuai LKPJ

 Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) menyebutkan infrastruktur irigasi di Kabupaten Tuban dalam kondisi baik. Namun kondisi pengairan saluran induk di lapangan berbeda dari data.

Peduli Sampah, INSIST Uji Komposter di Karangagung

Problem sampah Desa Karangagung, Kecamatan Palang menjadi perhatian Indonesian Society for Social Transformation (INSIST), Yogyakarta.  Dengan prakarsa ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) dan Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKKK Migas), sedikitnya 12 komposter dibagikan kepada sejumlah lembaga pendidikan di lingkup masyarakat Karangagung, hal itu sebagai uji coba pengelolaan sampah organik.