Skip to main content

Category : Tag: As


Di Hadapan Menkominfo, AMSI Resmi Dideklarasikan

Dihadiri Ketua Dewan Pers dan Menkominfo, Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Resmi Dideklarasikan, Selasa (18/4/2017) di Gedung Dewan Pers, Jalan Kebon Sirih, Jakarta Pusat. Peresmian ditandai dengan pembacaan Deklarasi AMSI yang dilakukan Ketua Presidium AMSI Wenseslaus Manggut (CCO Kapanlagi Network ) yang didampingi 24 pendiri AMSI.

Napi Ramai-Ramai Bersihkan Kompleks Makam Sunan Bonang

 Narapidana (Napi) atau warga binaan Lembaga Permasyarakatan (Lapas) IIB Tuban, beramai-ramai melakukan bersih-bersih di kompleks Pemakaman Sunan Bonang, Selasa (18/4/2017). Kegiatan yang dilakukan para warga binaan itu dalam rangka memperingati Hari Bhakti Pemayarakatan ke 53 tahun.

Turut Deklarasi AMSI, bB dan bT Bertekad #Berantas Hoax

Blok Media Group (blokBojonegoro.com dan blokTuban.com) turut serta dalam kegiatan Deklarasi Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) yang dilaksanakan di Gedung Dewan Pers, Jalan Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Selasa (8/4/2017).

Besok Tim Pemantau Lingkungan Terbatas akan Dibentuk

Tim pemantau lingkungan terbatas yang akan meneliti kembali gas buang dari flare Joint Operating Body Pertamina PetroChina East Java (JOB PPEJ) besok Selasa (18/4/2017) akan dibentuk.

Harga Tebus 'Rasta' Per Kilogram Rp 1.600

Program beras sejahtera (rastra) pada 2017 di Kabupaten Tuban, seperti biasa dapat diambil di titik distribusi atau balai desa tempat tinggal. Ketentuan kali ini harga tebus rastra dipatok Rp1.600 per kilogram.

Hingga Usai, Perayaan Paskah di Parengan Lancar

Personel Gabungan yang terdiri dari Anggota Polri, TNI dan Satpol PP Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban melaksanakan pengamanan perayaan Paskah hingga selesai, Minggu (16/4/2017).

Keputusan Pelarangan Cantrang Diketahui Juli Mendatang

Pemerintah tengah memberikan enam bulan untuk pembinaan terhadap nelayan yang menggunakan cantrang dan trawl dalam penangkapan ikan. Ha itu dilakukan menyusul diberlakukannya Peraturan Menteri Nomor 2 tahun 2015, mengenai pelarangan penggunaan alat tangkap cantrang dan trawl.