Skip to main content

Category : Tag: Arti


Jutaan Warga Berstatus Merah dan Hitam di PeduliLindungi, Ini Artinya

Sepanjang 2021-2022, PeduliLindungi telah mencegah 3.733.067 orang dengan status merah (vaksinasi belum lengkap) memasuki ruang publik dan telah mencegah 538.659 upaya orang yang terinfeksi Covid-19 (status hitam) melakukan perjalanan domestik atau mengakses ruang publik tertutup.

Menyikapi Dua Tahun Pandemi Covid 19 di Indonesia

Pandemi covid 19 di Indonesia sudah memasuki tahun kedua. Sejak kasus pertama Covid 19 secara resmi diumumkan oleh Presiden Joko Widodo di Istana Negara tanggal 2 Maret 2020.

Milenial dan Perbankan Syariah

Indonesia merupakan salah satu negara dengan penduduk muslim terbesar. Hal ini menjadikan Indonesia potensial untuk pengembangan ekonomi dan keuangan syariah.

Pilkada di Tengah Pandemi, Menjaga Angka Partisipasi Pemilih Tuban

Penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2020 ini akan digelar 9 Desember mendatang. Jadwal itu mundur dari ketentuan sebelumnya, 23 September 2020. Melalui Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Nomor 2 Tahun 2020 tentang Pemilihan Gubernur, Bupati dan Walikota, Pemerintah melakukan penundaan pelaksaan Pilkada Serentak karena bencana non alam yaitu wabah virus corona (Covid-19).

Peran "Kartini" di Tengah Pandemi Covid-19

Tanggal 21 April selalu diperingati sebagai hari Kartini yang merupakan hari bangkitnya emansipasi perempuan. Di tengah pandemi Covid-19 ini, kaum perempuan turut berperan aktif dan sangat penting untuk mencegah penyebaran virus ini.