Safari Ramadan Diawali di Ponpes Imrotul Khoirot, Ini Pesan Mas Bupati Tuban
Bupati Tuban, mengawali kegiatan Safari Ramadan di Pondok Pesantren (Ponpes) Imrotul Khoirot di Desa Minohorejo, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban, Senin (18/03/2024).
Bupati Tuban, mengawali kegiatan Safari Ramadan di Pondok Pesantren (Ponpes) Imrotul Khoirot di Desa Minohorejo, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban, Senin (18/03/2024).
Berdasarkan beberapa mazhab dalam Islam yang dianut olehNU Nahdliyyin utamanya, seperti Mazhab Syafi'i, menganjurkan membaca Qunut dalam Shalat Witir selama setengah terakhir bulan Ramadan.
Saat bulan Ramadan tiba, terdapat salah satu makanan yang menjadi primadona masyarakat di wilayah Kabupaten Tuban, yaitu Bubur Muhdor.
Segenap umat islam di Indonesia saat ini tengah menjalankan ibadah puasa Ramadan 1445 H. Berdasarkan keputusan Kemenag RI, hari Minggu 17 Maret 2024 merupakan puasa Ramadan hari ke-6.
Donor Darah merupakan salah satu kegiatan yang mulia lantaran dapat menolong orang lain. Selain dapat membantu orang yang membutuhkan, donor darah rupanya memiliki segudang manfaat untuk kesehatan tubuh.
Guna menyambut datangnya bulan suci Ramadan, Masjid Agung Tuban menghadirkan berbagai kegiatan menarik selama satu bulan. Hal tersebut, dilakukan untuk menyemarakkan bulan suci Ramadan 1444 Hijriah atau 2024 Masehi.
Antisipasi adanya perkelahian atau tawuran saat bulan suci Ramadan 1445 H, Polres Tuban akan melakukan patroli di jam rawan, Jumat (15/3/2024).
Harga beberapa bahan pokok di Kabupaten Tuban, Jawa Timur, mengalami perubahan menarik di tengah bulan suci Ramadan 1445 H. Menurut laporan resmi dari Siskaperbapo Jatim, cabai dan minyak goreng menjadi fokus utama perubahan harga.
Selama bulan Ramadan 1445 Hijriah atau 2024 Masehi, Unit Donor Darah (UDD) Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Tuban berencana menggelar donor darah keliling di masjid-masjid yang ada di Kabupaten Tuban.
Bulan Ramadan selalu menjadi momen istimewa bagi umat muslim di seluruh dunia. Di Kabupaten Tuban, Jawa Timur, tradisi spesial muncul setiap tahunnya yaitu pembagian bubur khas timur tengah yang disebut Bubur Muhdor.