Skip to main content

Category : Tag: Ama


Libur Panjang, Pemandian Bektiharjo Ramai Pengunjung

Dibandingkan dengan hari-hari biasa, selama libur Hari Raya Idul Adha 1438 Hijriyah, hingga Minggu (3/9/2017), Wisata Pemandian Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban ramai dikunjungi wisatawan.

Ini Mekanisme Sekdes Kembali ke Desa

 Dalam waktu dekat ini, Bupati Tuban melalui Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Tuban akan mengirimkan surat tugas kepada Sekretaris Desa (Sekdes). Surat tersebut terkait dengan penugasan Sekdes yang akan dipindah tugaskan di Kecamatan.

Lima Kecamatan Cairkan ADD, Bancar Tercepat

Pencairan Alokasi Dana Desa (ADD) tahap II mulai dilakukan pemerintah kabupaten Tuban melalui Dinas pemberdayaan masyarakat, Pemerintahan desa dan Keluarga berencana (KB) setempat.

Kades Sidorejo Diberhentikan

Pihak Keluarga Kirim Surat Pernyataan Ke Forkopimka

Setelah menimbulkan sedikit polemik, akhirnya Keluarga Kepala Desa (Kades) Sidorejo yang diberhentikan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban menerima dengan legowo. Hal itu dibuktikan dengan adanya surat pernyataan orang tua Kades, Hadi Kismanto yang dikirim ke Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimka).

Batas Aman Merokok Itu Tidak Ada

Banyak orang mengira bahwa merokok sebatang sehari masih cukup aman untuk kesehatan. Padahal penelitian terbaru menyebutkan batas aman merokok itu tidak ada.

Niat Foya-foya, Pemuda ini Bobol Kotak Amal

Lagi-lagi, sebuah masjid menjadi sasaran empuk pencurian di Kabupaten Tuban, Jawa Timur Kali ini, Masjid Rahmad di Jl. Diponegoro, Kelurahan Latsari Kecamatan/Kabupaten Tuban menjadi sasaran empuk pencuri yang diduga dilakukan seorang pemuda asal Semanding, kabupaten yang sama.