Skip to main content

Category : Tag: Ali


Dewan Pers Nilai Publik Berhak Memantau Media agar Jurnalisme Berkualitas

Di tengah derasnya arus informasi lewat berbagai platform media, publik berhak memantau media untuk memastikan agar jurnalisme tetap berkualitas. Hal itu termaktub dalam UU Nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers Pasal 17. Disebutkan, masyarakat dapat melakukan kegiatan untuk mengembangkan kemerdekaan pers dan menjamin hak memperoleh informasi yang diperlukan.

TPPI Perkuat Sinergi Media Tuban untuk Keberlangsungan Operasi Kilang

Sebagai objek vital nasional, PT Trans-Pacific Petrochemical Indotama (TPPI) terus memperkuat sinergi dengan semua pihak termasuk awak media di Kabupaten Tuban. Komunikasi yang baik dengan berbagai pihak, menjadi salah satu kunci kelancaran operasi perusahaan.

Dewan Pers Kecam Kekerasan Terhadap Jurnalis di Maluku dan Bengkulu

Dewan Pers mengecam dan menyesalkan berulangnya tindak kekerasan terhadap jurnalis. Dewan Pers sangat prihatin atas kejadian ini. Dua kasus kekerasan terhadap wartawan kembali terjadi justru saat menjelang puncak peringatan Hari Pers Nasional tanggal 9 Febuari 2023 di Medan. Satunya terjadi di Tual, Maluku, dan satunya lagi di Bengkulu.

Blok Tuban TV

Sosok Ki Susiyanto, Perajin Wayang & Dalang Kondang Asal Tuban

Dalang Yanto sapaan akrabnya selain berkesenian menggelar pertunjukan wayang kulit ternyata disela-sela kesibukannya ia juga memiliki sebuah hobi membuat wayang. Bahkan kecintaannya dengan membuat wayang sudah ada sejak ia masih duduk di bangku Sekolah Dasar (SD).

Terletak di Perbatasan Jatim-Jateng, Bupati Tuban Waspadai Penyebaran PMK

Bupati Tuban Aditya Halindra menekankan pengamanan dan pengawasan akses lalu lintas ternak di Kabupaten Tuban. Intruksi tersebut untuk membatasi dan mempersempit area persebaran PMK dari luar Kabupaten Tuban larena berada di wilayah perbatasan Jawa Timur dan Jawa Tengah.