Ribuan Warga Tuban Berdesakan Menyaksikan Rock N'Dut
Ribuan masyarakat Kabupaten Tuban berdesak-desakan memenuhi Alun-alun Kabupaten Tuban, Sabtu (4/11/2017).
Ribuan masyarakat Kabupaten Tuban berdesak-desakan memenuhi Alun-alun Kabupaten Tuban, Sabtu (4/11/2017).
Setelah menjalani ujian presentasi kreativitas dan inovasi pemerintahan kecamatan dalam mensinergikan semua aspek, Bangilan bakal menjalani penilaian lapangan, Senin lusa (6/11/2017). Dua hari lagi, tim penilai akan membuktikan secara langsung kondisi di Bangilan terkait sinergitas pembangunan bidang kesehatan, pendidikan, daya beli masyarakat, serta pelayanan masyarakat.
Menurut salah satu pendiri Indonesian Energy and Environmental Institute (IE2I) Diah Roro Esti Widya Putri, data yang dihasilkan dari acara (Beach Clean-Up Day) di Pantai Mangrove Center Desa Jenu, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, pada Sabtu (4/11/2017) akan di paparkan di PBB.
Dalam rangka memanfaatkan asset desa sebagai salah satu sumber pendapatan asli desa (PADes), pemerintah desa (pemdes) Sidodadi menyelenggarakan lelang sewa tanah kas desa (TKD) tahun 2017. Kegiatan yang berlangsung di balai desa Sidodadi itu berlangsung dalam waktu satu hari, Sabtu (4/11/2017).
Merespon kebutuhan pelanggan yang beragam, Holcim Indonesia memperkenalkan Semen Holcim Serbaguna dengan Micro Filler Particle. Produk hasil penyempurnaan ini memudahkan pengerjaan bangunan untuk hasil konstruksi yang lebih kuat, permukaan yang lebih halus, dan sebaran yang lebih luas. Selain itu, Holcim juga meluncurkan desain kantong semen baru yang menampilkan tanda Micro Filler Particle dan kini telah tersedia hampir di seluruh wilayah pasar Holcim sejak bulan Juni 2017.
Berdasarkan hasil penyusunan peta rawan bencana di Kabupaten Tuban yang dilakukan Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) pada tahun 2014, serta berdasarkan indeks risiko bencana (IRBI) yang dirilis oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Kabupaten Tuban memiliki indeks rosiko bencana sangag tinggi. Yaitu dengan skor 175 yang menduduki peringkat 145 dari 496 kabupaten atau kota se-Indonesia yang rawan bencana.
PT Holcim Indonesia mengalami penurunan penjualan produk sebesar -0.4 persen, untuk periode sembilan pertama di tahun 2017 dibanding tahun kemarin. Kondisi kelebihan pasokan semen nasional belum teratasi, berdampak pada kinerja Holcim Indonesia.
Jajaran Polsek Kerek, Polres Tuban menggelar acara pisah sambut pergantian Kapolsek dari Ajun Komisaris Polisi (AKP) Tamami kepada AKP Mujito dengan sederhana, Jumat (3/11/2017).
Dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) ke-72, PGRI Ranting Soko mengadakan aneka lomba yang diperuntukkan bagi guru-guru yang ada di Kecamatan Soko.
Bertempat di Aula Kejari Tuban, Dinas Pemberdayaan Masyarakat (Dispemas), Desa dan KB Tuban, menandatangani kesepakatan bersama dengan Kejaksaan Negeri (Kejari) Tuban, tentang penanganan masalah hukum di bidang perdata dan tata usaha negara tahun 2017.