Hujan Deras, 7 Kecamatan Diterjang Banjir
Hujan dengan intensitas tinggi mengguyur sebagian besar wilayah Tuban. Dalam beberapa jam, beberapa kecamatan dikabarkan langsung tergenang air atau diterjang banjir bandang.
Hujan dengan intensitas tinggi mengguyur sebagian besar wilayah Tuban. Dalam beberapa jam, beberapa kecamatan dikabarkan langsung tergenang air atau diterjang banjir bandang.
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) akan mengecek lokasi rumah tewasnya seorang pria di eks lokalisasi Ndasin, Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Senin (14/12/2015).
Unit Pelayanan Teknis Dinas (UPTD) museum Kambang Putih, Kabupaten Tuban, menjelaskan terkait penemuan jangkar yang ditemukan masyarakat Desa/Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban. Memang sebagian masyarakat selama ini mengaitkan penemuan jangkar tersebut sebagai bentuk peninggalan dari Kapal Laksamana Cheng Ho atau yang dikenal dengan Dampu Awang.
Desa Parangbatu, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban, diterjang banjir bandang setelah diguyur hujan deras sekitar dua jam sore ini, Senin (14/12/2015).
Meninggalnya seorang pria di eks lokalisasi Ndasin, Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, usai pijat menimbulkan tanda tanya. Banyak yang menduga, bekas prostitusi yang telah ditutup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban beberapa tahun lalu ini masih beroperasi.
Pasar sapi yang berada tepat di Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban tidak pernah sepi pembeli dan penjual setiap hari Senin.
Seorang pria ditemukan tewas di tempat pijat yang ada di eks lokalisasi Ndasin, Dusun Ndasin, Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.
Curah hujan yang tinggi, dianggap sebagai salah satu penyebab banjir bandang di Kabupaten Tuban selain faktor kerusakan alam.
Panorama indah tersaji di area pertanian tadah hujan sejak sekitar 3 hari ini. Tidak seperti musim kemarau, tanah yang biasanya berdebu dan kering sekarang berubah menjadi hamparan hijau dari bibit yang baru bersemi.
Saat musim hujan tiba, selain menjadi keuntungan bagi mayoritas petani, ternyata juga menjadikan sejumlah titik di jalan raya yang tergenangi air. Hal ini disebabkan drainase jalan yang kurang ditata dengan baik, sehingga menyebabkan air tak bisa mengalir dan akhirnya menggenangi ruas jalan raya.