Thursday, 14 January 2021 11:00 Vaksinasi di Tuban Mundur, Dijadwal Ulang Februari 2021 Juru Bicara Satgas Covid-19 Kabupaten Tuban, Endah Nurul Komariyati menyatakan bahwa jadwal vaksinasi untuk Kabupaten Tuban diperkirakan dimulai pada Februari 2021 atau mundur dari jadwal sebelumnya. read more
Monday, 11 January 2021 09:00 Pemkab Tuban Tidak Keluarkan Kebijakan PSBB Pemerintah Kabupaten (pemkab) Tuban tidak mengeluarkan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), meskipun kasus aktif Covid-19 sejumlah 411 atau tertinggi di Jawa Timur. read more
Friday, 08 January 2021 11:00 Isolasi Mandiri di Rumah, Dua Pasien Covid Dievakuasi Dua warga positif vovid-19 yang melakukan isolasi mandiri di rumah dievakuasi tim Polres Tuban. read more
Thursday, 07 January 2021 10:00 Tuban Kembali ke Zona Oranye, Kasus Baru Masih Muncul Kabupaten Tuban telah berubah status dari semula zona merah (risiko tinggi) ke oranye (resiko sedang) penyebaran virus Covid-19. Meskipun demikian, kasus-kasus baru juga masih bermunculan, Kamis (7/1/2021). read more
Wednesday, 06 January 2021 08:00 3.636 Vaksin Menuju Tuban, Tiga Kelompok Ini Divaksin Pertama Vaksin Covid-19 di prediksi Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tuban tiba di wilayahnya paling cepat dua hari mendatang. Di tahap awal vaksinasi, intansi yang berkantor di Jalan Brawijaya Tuban mengusulkan 3.636 vaksin. read more
Thursday, 31 December 2020 09:00 Bupati Huda Ajak Warganya Rayakan Tahun Baru di Rumah Untuk mengantisipasi sebaran virus Covid-19, Bupati Tuban Fathul Huda mengajak semua warganya merayakan malam tahun baru di rumah saja. read more
Tuesday, 29 December 2020 09:00 Cegah Penyebaran Covid-19, DPC Organda Tuban Semprot Disinfektan Puluhan Angkutan Umum DPC Organisasi Angkutan Darat (Organda) bersama Satlantas Polres Tuban dan Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Tuban melakukan penyemprotan disinfektan terhadap puluhan kendaraan angkutan umum, Selasa (29/12/2020). read more
Wednesday, 23 December 2020 16:00 Apresiasi Perjuangan Tenaga Medis, SIG Serahkan Bantuan Untuk Tenaga Medis, Rumah Sakit dan Puskesmas PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) memberikan apresiasi kepada tenaga medis yang terlibat dalam penanganan Covid-19 di sebanyak 5 Rumah Sakit dan 33 Puskesmas yang ada di Kabupaten Tuban. read more
Tuesday, 15 December 2020 08:00 Jangan Lengah, Tuban Kembali Zona Merah Ledakan kasus baru Covid-19 di Kabupaten Tuban belakangan ini berakhir dengan status zona merah. Artinya di wilayah Bumi Wali, sebaran virus beresiko tinggi. read more
Monday, 14 December 2020 09:00 Bansos 10 Ton Beras dari Polri Sasar Warga Terdampak Covid-19 di Sekitar KTS Jajaran Polres Tuban kembali menyalurkan bantuan sosial (bansos) berupa beras kepada masyarakat kurang mampu yang terdampak Covid-19 di lingkungan Kampung Tangguh Semeru (KTS), Senin (14/12/2020). read more
Sunday, 10 September 2023 07:00 #Blok Tuban TV Kampung Anti Narkoba Tuban Sukses Tekan Peredaran Narkotika read more
Monday, 14 August 2023 11:00 blokTuban.com Kembali Dipercaya UTM Tempat Praktik MSIB PT Blok Tuban Promosindo yang menaungi website blokTuban.com kembali mendapat kepercayaan dari Universitas Trunojoyo Madura (UTM) sebagai tempat praktik Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) tahun 2023, Senin (14/8/2023).... read more
Thursday, 21 September 2023 14:00 Ki Lowo Ulama Tuban Sebarkan Islam Melalui Cangkrukan Ki Lowo namanya mungkin tak seterkenal Raden Maulana Makdum Ibrahim (Sunan Bonang) atau Syekh Maulana Ibrahim Asmoroqondi. Namun, ulama yang dimakamkan di Desa Gaji, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban ini memiliki... read more
Friday, 22 September 2023 11:00 Pendaftaran ASN PPPK Link Download Surat Lamaran Calon ASN PPPK Pemkab Tuban Tahun 2023 blokTuban.com - Surat lamaran Calon Aparatur Sipil Negara (ASN) Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahun 2023 kamu apakah sudah siap?... read more