Skip to main content

Category : Tag: Pupuk


Khawatir Tak Kebagian, Petani Berebut Pupuk

Para petani di Desa Kedungrejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban berebut pupuk bersubsidi di kios resmi desa setempat, Sabtu (12/11/2016). Hal itu dikarenakan pupuk tersebut tidak bisa diprediksi datangnya, sedangkan tanaman para petani sudah waktunya untuk dilakukan pemupukan agar bisa tumbuh dengan maksimal.

Petani Memupuk Jagung dengan Air dari Selokan

<span style="color: #222222; font-family: arial, sans-serif; font-size: 12.8px; font-style: normal; font-variant: normal; font-weight: normal; letter-spacing: normal; line-height: normal; orphans: auto; text-align: start; text-indent: 0px; text-transform: none; white-space: normal; widows: 1; word-spacing: 0px; -webkit-text-stroke-width: 0px; display: inline !important; float: none; background-color: #ffffff;">Hujan tidak intensif para petani yang berada di Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban melakukan pemupukan jagung dengan air yang diambil dari selokan/sungai kecil dipinggir jalan, Rabu (11/5/2016).</span>

Pupuk Jagung Gunakan Air

Akibat hujan yang tak kunjung datang, para petani di Desa Jarorejo, Kecamatan Kerek memupuk tanaman jagung miliknya yang sudah berumur 11 hari dengan mencampurkan air, agar pemupukan menjadi lebih optimal.

Manfaatkan Gulma sebagai Pupuk Organik

Suatu hal yang dinggap tidak bermanfaat ternyata memberi manfaat bila tahu caranya. Seperti petani satu ini, Kasmuin (46), ia memanfaatkan gulma sebagai pupuk organik atau alami.

Petani Diminta Terlibat Pengawasan Pupuk

Petani di Kabupaten Tuban, diminta untuk terlibat aktif dalam pengawasan peredaran pupuk bersubsidi menyusul melimpahnya alokasi pupuk untuk tahun 2016 ini.

Komisi B: Alokasi Pupuk Tahun Ini Melimpah

Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban menyebut kalau alokasi pupuk cukup melimpah untuk tahun 2016 ini. Hal ini diketahui setelah menggelar rapat dengar pendapat (hearing) bersama Dinas Pertanian dan distributor pupuk di Tuban.

Pupuk Bersubsidi

Disperpar Bentuk Tim Awasi Pupuk

Kepala Dinas Perekonomian dan Pariwisata (Disperpar) Tuban, Farid Achmadi, berjanji akan melakukan pengawasan terkait peredaran pupuk bersubsidi yang dibutuhkan petani.

DPRD Minta Peredaran Pupuk Diawasi

<p dir="ltr" style="color: #000000; font-family: arial, sans-serif; font-size: 12.8px; font-style: normal; font-variant: normal; font-weight: normal; letter-spacing: normal; line-height: normal; orphans: auto; text-align: start; text-indent: 0px; text-transform: none; white-space: normal; widows: 1; word-spacing: 0px; -webkit-text-stroke-width: 0px; background-color: #ffffff;">Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban mengingatkan pemerintah agar memperketat pengawasan pupuk bersubsidi. Anggota Komisi B DPRD Tuban, Cancoko, menyebutkan peredaran pupuk bersubsidi rawan penyelewengan sehingga perlu dilakukan pengawasan yang ketat, terutama di tingkat pendistribusian.

Meski Minim, Stok Pupuk Subsidi Masih Aman

Pupuk merupakan salah satu kebutuhan yang sangat diperlukan bagi petani. Terlebih pupuk dapat memberikan manfaat bagi kesuburan tanah, sehingga tanaman yang ditanam pun juga akan ikut sehat akibat adanya pemupukan. Meski demikian, saat ini petani mengeluhkan minimnya distribusi pupuk subsidi.