Skip to main content

Category : Peristiwa


Kecelakaan di Jenu

Satu Lagi Korban Tabrakan di Jenu Meninggal Dunia

Jumlah korban meninggal dunia dalam peristiwa kecelakaan lalu lintas di Jalan Raya Tuban - Bulu KM 11-12, tepat di perempatan Masjid Beji, Desa Beji Kecamatan Jenu, Kabupaten​ Tuban, Minggu (30/4/2017) bertambah menjadi dua orang.

Pengendara Keluhkan Abang Becak Semrawut di Jalan Veteran

Pemandangan berbeda tampak di sekitar Alun-alun Kabupaten Tuban, Minggu, 30 April 2017. Ratusan becak wisata tampak lalu lalang menghantarkan peziarah, menuju Makam Sunan Bonang, yang berada Jalan Kartini, Kelurahan Kutorejo.

FMPL Kedungrejo Siap Layangkan Surat Keberatan Terhadap PT. Unimine

Forum Masyarakat Peduli Lingkungan (FMPL) Desa Kedungrejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban siap melayangkan surat pernyataan keberatan, terhadap pembangunan PT. Unimine Indonesia. Mereka menolak karena rencananya perusahaan akan menggunakan lahan pertanian di setempat sekitar 70 hektare sebagai area tambang.

Gali Potensi, GP Ansor Gelar Visitasi Akreditasi

Dalam rangka memperingati Hari Lahir (Harlah) Gerakan Pemuda Ansor ke-83, Pimpinan Cabang (PC) Ansor Tuban menggelar Visitasi Akreditasi organisasi di tingkatan PC dan Pimpinan Anak Cabang (PAC).

Jalan Mulus Hingga Pelosok Tuban

Bertahun-tahun warga Dusun Bangolan, Desa Sumurjalak, Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban tidak dapat menikmati jalan beraspal. Jalan poros desa yang mulus yang selama ini didamkan telah terealisasi.

Dicuci di Sungai, Motor Milik Warga Talun Hanyut

Sabtu (29/4/2017) sore, warga Desa Talun, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban digegerkan dengan adanya kejadian sepeda motor milik warga setempat hanyut terbawa arus sungai.

Kebakaran di Kablukan Diduga Akibat Korsleting Listrik

Setelah dilakukan pemeriksaan oleh petugas Kepolisian, kebakaran rumah milik Maftuchin (38), warga RT 03 / RW 02, Desa Kablukan, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban diduga kuat dari hubungan arus pendek listrik.