Skip to main content

Category : Tag: W


Napi Kasus Narkotika di Lapas Tuban Meninggal Dunia, Diduga Alami Keracunan

Warga binaan pemasyarakatan (WBP) di Lapas Kelas IIB Tuban bernama Yulia, narapidana kasus narkotika asal Desa Sugiharjo, Kecamatan/Kqbupaten Tuban, meninggal dunia secara mendadak pada Senin (13/5/2025) sore. Yulia sempat mengalami penurunan kondisi kesehatan yang drastis sebelum akhirnya menghembuskan napas terakhir di RSUD dr. R. Koesma Tuban.

Sejak 2021, 34 Keluarga di Tuban Tempati Perumahan Relokasi Pertamina Tanpa SHM

Harapan akhirnya mulai terlihat bagi warga Kampung Miliarder di Perumahan Relokasi Dusun Jatimulyo, Desa Sumurgeneng, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban. Setelah empat tahun menanti, mereka akhirnya mendapat kepastian soal Sertifikat Hak Milik (SHM) tanah yang selama ini menjadi sumber kegelisahan.