Tidak Merasakan Sakit, Penyandang Disabilitas Ini Malah Tertawa Usai Disuntik Vaksin
Kebanyakan masyarakat akan merasakan sedikit kesakitan ketika jarum suntik ditancapkan dilengan tangan. Bahkan, tidak sedikit masyarakat yang takut ketika melihat jarum suntik.